26.1 C
Manokwari
Senin, September 16, 2024
26.1 C
Manokwari
More

    Ratusan Calon Anggota Polri Padati Polresta Manokwari

    Published on

    Manokwari, LinkPapua.com– Sejak dibuka beberapa waktu lalu, pendaftar calon anggota Polri yang mendaftar melalui Polresta Manokwari terus membludak. Kapolresta Manokwari Kombes Pol R.B. Simangunsong mengungkapkan antusiasme pendaftar cukup tinggi.

    “Sejak dibuka sampai Senin sudah ada sekitar 400 pendaftar. Saya melihat animo cukup tinggi dan pasti akan terus pada hingga penutupan pendaftaran nantinya. Polresta hanya berkaitan dengan pendaftaran administrasi dan melakukan pengukuran tinggi badan pendaftar. Untuk selanjutnya langsung ditangai oleh Polda,”ujar Simangunsong Selasa (11/4/2023).

    Baca juga:  Massa kampanye berakhir, Edi Budoyo kembali jadi plh bupati

    Dia berharap kesempatan pembukaan pendaftaran calon anggota Polri dari berbagai jenjang ini dapat dimanfaatkan oleh pendaftar yang minat menjadi anggota Polri.

    Baca juga:  DAP Domberay Minta Pj Gubernur Papua Barat Perpanjang Masa Jabatan Sekda

    “ Silahkan persiapkan diri dengan baik dalam proses pendaftaran ini. Tentunya pastinya yang memenuhi persyaratan yang akan lolos menjadi anggota Polri,”tambahnya.

    Baca juga:  Dinilai Bisa Bawa Perubahan, Caleg Jawa Siap Menangkan Yo Join  

    Penerimaan anggota POlri tahun 2023 telah dibuka sejak 4-14 April terbagi dalam kategori Akademi Kepolisian (Akpol), Bintara polisi tugas umum, bintara brimob, Tamtama brimob, tamtama Pol air dan bintara khusus tenaga kesehatan (nakes).(LP3/Red)

    Latest articles

    More like this

    Rikkes Hari Pertama Lancar, Edi Waluyo Akui cukup Melelahkan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bakal calon Kelala Daerah Manokwari Bernat.S. Boneftar bersama Edi Waluyo sejak Minggu...

    HERO Siap Tantang BERBUDI di Pilkada Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dengan diterimanya berkas pencalonan calon kepala daerah Manokwari Bernat.S. Boneftar-Edi Waluyo (BERBUDI)...