29.1 C
Manokwari
Rabu, September 18, 2024
29.1 C
Manokwari
More

    PDIP Manokwari Gelar Konvoi Merah Putih, Kibarkan Bendera Sepanjang 20 Meter di Puncak Soribo

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – DPC PDIP Kabupaten Manokwari berkolaborasi komunitas trail di Manokwari menggelar konvoi merah putih memeriahkan momentum peringatan HUT ke-77 kemerdekaan RI.

    Ketua DPC PDIP Manokwari, Hermus Indou, yang melepas para peserta konvoi di Lapangan Borasi, Sabtu (13/8/2022). Peserta selanjutnya melalui rute Padarni-Sanggeng-Jalan Trikora wosi dan finis di Puncak Soribo.

    Baca juga:  Bendera Merah Putih 20 x 50 Meter Dibentangkan di Puncak Gunung Camat Teluk Bintuni

    Guyuran hujan yang menyurutkan para peserta konvoi untuk melalui rute hingga menyentuh garis finis. Di garis finis, peserta konvoi membentangkan bendera merah putih sepanjang 20 meter di Puncak Soribo.

    Baca juga:  RSUD Papua Barat Siapkan 12 Dokter Spesialis Periksa Kesehatan Cakada

    “Kegiatan ini merupakan rasa cinta dan nasionalisme pengurus DPC PDIP Kabupaten Manokwari dan komunitas trail untuk para pejuang kemerdekaan,” kata Hermus.

    Hermus mengatakan sebagai generasi muda yang menikmati hasil perjuangan para pahlawan, wajib menjaga keutuhan negara.

    Baca juga:  Warga Bintuni Keluhkan Jaringan Telkomsel, Tak Berfungsi sejak 1 November

    “DPC PDIP Kabupaten Manokwari berkomitmen untuk memperjuangkan dan melestarikan bangsa dan membangun Indonesia di tanah Papua,” ucap Bupati Manokwari ini. (LP8/Red)

    Latest articles

    24 September 2024 Calon Wajib Sudah Buka Rekening Dana Kampanye ...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kadiv Teknis Penyelenggara KPU Kabupaten Manokwari Sidarman mengatakan dengan ketentuan dalam undang-undang pilkada, disebutkan calon kepala daerah, harus menyampaikan laporan dana kampanye....

    Golkar, PSI dan PAN jadi 1 Fraksi di DPRK Manokwari

    More like this

    24 September 2024 Calon Wajib Sudah Buka Rekening Dana Kampanye  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kadiv Teknis Penyelenggara KPU Kabupaten Manokwari Sidarman mengatakan dengan ketentuan dalam undang-undang...

    Golkar, PSI dan PAN jadi 1 Fraksi di DPRK Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com- DPD Partai Golongan Karya (Golkar) bersama sejumlah partai di DPRK Manokwari akan...

    Panitia HUT PPA Papua Barat Ke-12 dan Natal 2024 Terbentuk, ini Pesan Ketum Indriyanti Mandacan

    MANOKWARI, linkpapua.com- Perkumpulan Perempuan Arfak (PPA) Provinsi Papua Barat menggelar ibadah rutin yang dirangkai...