25.4 C
Manokwari
Rabu, Juli 2, 2025
25.4 C
Manokwari
More

    Jelang Pilkada, Hanura Manokwari Bakal Buka Penjaringan Kepala Daerah

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) Manokwari akan membuka penjaringan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Manokwari untuk pemilihan kepala daerah (Pilkada) 2024.

    Baca juga:  Diduga Gandeng PBH Bermasalah, 85 Desa di Sukabumi Terancam Diblacklist

    Wakil ketua DPC Partai Hanura Manokwari Orpa Tandiseno menjelaskan pembukaan penjaringan merupakan perintah DPP Partai Hanura.

    “Dalam waktu dekat ini Hanura Manokwari akan membuka pendaftaran Calon kepala daerah Manokwari periode 2024-2029. Ini arahan DPP Hanura,”ungkap Orpa Kamis (2/5/2024).

    Baca juga:  Lepas Kontingen Pesparawi, Edi Budoyo: Harumkan Nama Manokwari

    Dikatakannya, dalam persiapan penjaringan tersebut pihaknya sudah melaksanakan persiapan dokumen-dokumen yang berkaitan dengan pendaftaran tersebut.

    “Tentunya setelah calon mendaftar akan diikuti dengan mekanisme partai hingga adanya SK dari DPP Hanura kepada calon yang diusung,”tambah dia.

    Baca juga:  Babinsa Berkostum Spiderman Bagi Masker di Masni 

    Berdasarkan pemilu legislatif Februari lalu, Partai Hanura memiliki satu kursi di DPRD Manokwari.(LP3/Red)

    Latest articles

    Papua Barat Alami Deflasi 0,67%, Papua Barat Daya Inflasi 0,50% di...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat dua arah berbeda dalam pergerakan harga di tanah Papua pada Juni 2025. Provinsi Papua Barat mengalami...

    More like this

    Papua Barat Alami Deflasi 0,67%, Papua Barat Daya Inflasi 0,50% di Juni 2025

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat dua arah berbeda dalam pergerakan harga...

    Polres Mansel Musnahkan Miras di Hari Bhayangkara Ke-79, Pemkab Apresiasi

    MANSEL, LinkPapua.com - Polres Manokwari Selatan (Mansel) memusnahkan puluhan botol minuman keras (miras) berbagai...

    Puncak Peringatan Hari Bhayangkara, Divisi Humas Gelar Khatam Qur’an 79 Kali

    JAKARTA, Linkpapua.com-Divisi Humas Polri menyelenggarakan kegiatan 79 kali khatam Al’Quran bertepatan dengan HUT Bhayangkara...