28.4 C
Manokwari
Jumat, Maret 29, 2024
28.4 C
Manokwari
More

    Catat Operasi Patuh Mansinam 2020 Di Mulai Hari Ini

    Published on

    PAPUA BARAT — Direktorat Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Papua Barat menggelar operasi lalu lintas dengan sandi Patuh Mansinam 2020 terhitung mulai hari ini. Operasi ini akan berlangsung hingga 5 Agustus 2020

    Dalam pelaksanaan Ops Patuh Mansinam di hari pertama ini, personil Ditlantas Polda Papua Barat melakukan pembagian brosur sebagai wadah sosialisasi kepada pengguna jalan. Pembagian brosur dilaksanakan di ruas Jl.Trikora Maripi.

    Baca juga:  Jabatan Kapolda Papua Barat Akan Diserahterimakan di Mabes Polri

    “Brosur yang kita bagikan ini berisikan tentang sosialisasi tertib berlalu lintas berupa 4 pelanggaran yang menjadi prioritas dan protokol kesehatan tentang adaptasi kebiasaan baru,” ucap Dirlantas, Kombes Pol. Raydian Kokrosono, SIK, disela-sela pembagian brosur.

    Dirinya berharap, masyarakat dapat mematuhi aturan lalu lintas dengan membaca brosur yang di bagikan. Mengingat pentingnya pesan yang di sampaikan dalam lembaran brosur tersebut, yakni soal tertib berlalu lintas.

    Baca juga:  WL Penuhi Panggilan Penyidik Polda Papua Barat Terkait Dugaan Pengancaman dengan Senpi

    “Semoga masyarakat yang membaca dapat mengetahui bahwa disiplin berlalu lintas sangatlah penting dan seluruh pengguna jalan mau berprilaku tertib serta dapat menerapkan protokol kesehatan selama beraktifitas terutama bagaimana melaksanakan penerapan adaptasi kebisaan baru,” tambahnya.

    Baca juga:  4.600 Personil Jajaran Polda Papua Barat telah Divaksin Dosis Pertama

    Adapun sasaran pada pelaksanaan Operasi Patuh Mansinam 2020 kali ini diprioritaskan terhadap pengendara roda dua (R2) yang tidak menggunakan helm standar, menerobos traffic light, anak di bawah usia yang mengendarai kendaraan, dan berkendara dalam kondisi mabuk.(*LP)

    Latest articles

    KPA dan Kabag Keuangan DPRD Bintuni Ditetapkan Tersangka, Langsung Ditahan

    0
    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Teluk Bintuni menetapkan dua tersangka dalam kasus sewa gedung DPRD Teluk Bintuni. Kedua tersangka yakni MP yang...

    MUI Papua Barat Keluarkan Imbauan Untuk LDII

    More like this

    Disnakertrans Mansel Akui Banyak Perusahaan Bandel, tak Laporkan Data Karyawan

    MANSEL, Linkpapua.com - Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Manokwari Selatan mencatat baru 2...

    DPD RI- Pemprov PB Bahas Mekanisme Seleksi Anggota DPR Jalur Pengangkatan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dewan Perwakilan Daerah (DPD)RI menggelar pertemuan dengan pemerintah provinsi Papua Barat membahas...

    Disnaker Papua Barat Minta Posko di 7 Kabupaten Awasi Ketat Penyaluran THR

    MANOKWARI, linkpapua.com-Dinas Tenaga Kerja Provinsi Papua Barat melaksanakan zoom meeting dengan seluruh Dinas Tenaga...