27.8 C
Manokwari
Senin, Februari 10, 2025
27.8 C
Manokwari
More

    Pemda Manokwari Gelar Pawai Pemilu Damai, Diikuti Ratusan Massa

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pemda Manokwari menggelar Pawai Pemilu Damai pada Sabtu (3/2/2024) dengan mengambil start di jalan Percetakan Negara Sanggeng dan finish di halaman kantor Bupati Manokwari. Pawai dilepas oleh Bupati Manokwari Hermus Indou.

    Baca juga:  Miris! Motif Anak Bunuh Ayah, Ibu dan Kakaknya di Sulsel Hanya Gara-gara Rokok

    “Dengan pawai damai yang dilaksanakan hari ini semoga dapat memberikan manfaat bagi semua. Kita berharap pemilu 2024 dapat berjalan damai dan lancar serta yang terpenting melalui pemilu ini dapat menghasilkan pemimpim yang terbaik bagi bangsa dan daerah,”ujar Bupati saat melepas pawai.

    Baca juga:  Herd Immunity Makin Dekat, Vaksinasi Covid-19 Papua Barat Kini 40,4 Persen

    Hermus juga mengungkapkan melalui pemilu dapat meningkatkan pembangunan dan berjalan baik. Dia mengajak peserta pemilu menyambut pemilu dengan penuh persaudaraan dan kesatuan.

    Baca juga:  Warga Argosigemerai Sp5 Bintuni Protes, Orang Sudah Meninggal Masih Terdaftar

    “Terima kasih kepada partai-partai yang berpartisipasi dalam pawai ini. Semoga berjalan lancar,”tutupnya.

    Selain pawai, juga dilaksanakan deklarasi pemilu damai dari peserta pemilu 2024.(LP3/Red)

    Latest articles

    DPRK Teluk Bintuni Umumkan Penetapan Yohanis-Joko sebagai Bupati-Wabup Terpilih

    0
    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- DPRK Teluk Bintuni mengumumkan penetapan Yohanis Manibuy dan Joko Lingara sebagai Bupati dan Wakil Bupati terpilih untuk periode 2025-2030. Penetapan diumumkan DPRK...

    More like this

    DPRK Teluk Bintuni Umumkan Penetapan Yohanis-Joko sebagai Bupati-Wabup Terpilih

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- DPRK Teluk Bintuni mengumumkan penetapan Yohanis Manibuy dan Joko Lingara sebagai Bupati...

    Polda Papua Barat gelar Ops Keselamatan Mansinam, 9 Pelanggaran jadi Sasaran

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir, S.I.K, M.T.C.P., memimpin Apel Gelar...

    Kebijakan Pemangkasan Anggaran, Hermus Indou: Kami akan menyesuaikan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou angkat bicara dengan adanya kebijakan pemangkasan anggaran dari...