25.6 C
Manokwari
Kamis, Februari 13, 2025
25.6 C
Manokwari
More

    LMA se-Papua Barat Sepakat Tolak Otsus Jilid II

    Published on

    Manokwari- Lembaga Masyarakat Adat (LMA) dari 12 kabupaten dan 1 kota di Provinsi Papua Barat sepakat menolak pemberlakuan Otonomi khusus (Otsus) jilid II.

    Hal ini mengemuka pada Rapat Dengar Pendapat (RDP) yang dilakukan oleh Majelis Rakyat Papua (MRP) di Manokwari bersama dengan perwakilan Adat Doberai sampai Bomberai mengenai efektivitas pelaksanaan otonomi khusus di Provinsi Papua Barat.

    Baca juga:  STIH Manokwari Gelar Wisuda, Komitmen Tingkatkan Kualitas Pendidikan 

    Rapat yang digelar pada Selasa (6/10/2020) ini adalah rapat untuk mendengarkan aspirasi masyarakat tentang Otsus, dan dihadiri LMA dari 12 kabupaten dan 1 kota yang berada di Papua Barat.

    Baca juga:  Fraksi Otsus Minta Program Afirmasi TNI/Polri Disosialisasikan Lebih Dini

    Dalam rapat tersebut, perwakilan LMA dari 12 kabupaten dan 1 kota kompak menolak Otsus Jilid II dan mereka meminta kebebasan di tanah mereka sendiri kepada pemerintah Indonesia.

    Gubernur provinsi Papua Barat,  Dominggus Mandacan yang juga hadir mengatakan dirinya malah melihat banyak perubahan di Papua berkat adanya Otsus seperti peningkatan pendidikan masyarakat, kesehatan, pemberdayaan ekonomi dan infrastruktur.

    Baca juga:  Belum Merata, Pj Gubernur Papua Barat Akan Lakukan Safari Pacu Vaksinasi

    ” Kalau ada yang kurang kita akan evaluasi dan perbaiki dalam penerapannya. Bukannya dianggap gagal oleh masyarakat Papua,” terang Gubernur.  (LPB5/red)

    Latest articles

    Dinkes Manokwari siapkan Faskes pelaksanaan CKG

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kepala Dinas Kesehatan Manokwari Marthen Rantetampang mengatakan pihaknya tengah bersiap melaksanakan program Cek Kesehatan Gratis(CKG) yang merupakan program dari pemerintah pusat. “Sebenarnya program...

    Suriyati minta Pemda genjot PAD Manokwari

    More like this

    Dinkes Manokwari siapkan Faskes pelaksanaan CKG

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kepala Dinas Kesehatan Manokwari Marthen Rantetampang mengatakan pihaknya tengah bersiap melaksanakan program...

    Kanwil Kemenkum Pabar Gelar FGD Pemutakhiran Standar Pelayanan Publik

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kantor Wilayah Kementerian Hukum Papua Barat menggelar Focous Group Discussion (FGD) terkait...

    Jelang Dilantik, Yohanis Manibuy-Joko Lingara Kompak Ukur Seragam PDU di Pancoran

    JAKARTA,LinkPapua.com – Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni terpilih, Yohanis Manibuy – Joko Lingara...