26.2 C
Manokwari
Senin, April 28, 2025
26.2 C
Manokwari
More

    Sekelompok Massa Tolak Hasil Tes CPNS di Manokwari

    Published on

    Manokwari–Sekelompok massa yang mengatasnamakan Solidaritas Pencari Kerja, Senin (3/8) menggelar aksi menolak hasil seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) di kab. Manokwari

    Massa berkonsentrasi dan berorasi di depan Swissbell-hotel Jl. Pahlawan Manokwari. Dalam orasinya mereka menuntut para pejabat terkait yang sedang menggelar rapat di hotel tersebut keluar untuk menerima aspirasinya.

    Baca juga:  Beri Pesan Natal, Dominggus Ajak Warga IKT Jaga Hubungan Kekeluargaan

    Dalam orasi itu juga, mereka beranggapan bahwa pemerintah pusat gagal dalam memberikan keberpihakan terhadap orang Papua pada seleksi CPNS ini.

    Baca juga:  Waterpauw Ajukan Tiga Nama Plt. Sekda Papua Barat ke Kemendagri

    Menurut mereka pusat tidak merealisasikan 80 persen kuota bagi orang asli Papua dalam formasi CPNS tahun 2018 tersebut. Pusat dinilai mengabaikan aspirasi kepala daerah se-Papua Barat.

    Baca juga:  OTK Tembak Rombongan Patroli Polisi di Tambrauw

    Massa juga menuntut agar kuota 80 persen itu benar-benar direalisasikan. Hingga saat ini massa masih berkumpul dan melakukan orasi. (*/LPB1)

    Latest articles

    Tiga Jenderal Pimpin Pencarian Iptu Tomi di Bintuni, Hadapi Ancaman KKB-Cuaca...

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Tiga jenderal Polri turun langsung memimpin pencarian Iptu Tomi Samuel Marbun yang hilang di Kabupaten Teluk Bintuni, Papua Barat. Di...

    More like this

    Tiga Jenderal Pimpin Pencarian Iptu Tomi di Bintuni, Hadapi Ancaman KKB-Cuaca Ekstrem

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Tiga jenderal Polri turun langsung memimpin pencarian Iptu Tomi Samuel...

    Melalui JKN, BPJS Kesehatan Manokwari Jamin Perlindungan Kesehatan Jemaah Haji

    MANOKWARI, LinkPapua.com – BPJS Kesehatan Cabang Manokwari, Papua Barat, memastikan seluruh calon jemaah haji...

    IKKB Manokwari ajak Warganya Tingkatkan Silaturahmi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ikatan Kerukunan Keluarga Bima (IKKB) Manokwari menggelar Halal Bi Halal 1446 H...