26.7 C
Manokwari
Rabu, April 23, 2025
26.7 C
Manokwari
More

    Bupati Manokwari Lepas Pawai Takbir Keliling Sambut 1 Syawal 1444 H

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Dalam menyambut 1 Syawal 1444 H, Panitia Hari-hari besar Islam (PHBI) Manokwari menggelar pawai takbir keliling pada Jumat (21/4/2023). Pawai yang mengambil start di halaman masjid Fasharkan dilepas langsung oleh bupati Manokwari Hermus Indou.

    Baca juga:  Ketua Kadin Papua Barat Nilai Stimulus Pemerintah Bantu Tingkatkan Ekonomi

    Ketua PHBI Manokwari M. Mansyur mengatakan lomba takbir keliling diikuti oleh 15 masjid di Manokwari.” Pawai takbir keliling sebagai bagian dari syair dan syiar islam. Peserta akan melalui sejumlah jalan protokol sehingga kami himbau peserta tetap menjaga ketertiban selama berlangsungnya pawai ini,”ungkap Mansyur.

    Baca juga:  Jamin Operasi Hulu Migas, SKK Migas Harapkan Kolaborasi Kodam Kasuari

    Bupati Manokwari Hermus indou mengungkapkan takbir keliling memiliki makna yang besar setelah umat islam selama sebulan melaksanakan ibadah puasa.” Setelah 1 bulan diberikan kekuatan iman untuk melaksanakan ramadhan, inilaj saatnya meraih kemenangan. Yang terpenting adalah mendapatkan pelajaran berharga selama Ramadhan agar menjadi pedoman hidup sehingga menjadi umat islam yang beriman dan bertaqwa,”ujar Hermus Indou.

    Baca juga:  2.648 Calon PPPK Kemenkumham Jalani Uji Kompetensi, Perebutkan 1.563 Kuota

    Selain itu, bupati berharap agar Manokwari juga mendapat keberkahan dari bulan Ramadhan sehingga membawa kedamaian dan keberkahan.(LP3/Red)

    Latest articles

    Kunjungi Yakora, Wabup Bintuni Temukan Puskesmas Tak Layak dan Kelas Sekat...

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, mendapati berbagai persoalan infrastruktur saat mengunjungi Distrik Yakora, Rabu (23/4/2025). Dalam kunjungan ke...

    More like this

    Kunjungi Yakora, Wabup Bintuni Temukan Puskesmas Tak Layak dan Kelas Sekat Tripleks

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, mendapati berbagai persoalan...

    DPR Papua Barat Kecewa, BWS Dua Kali Abaikan RDP Bahas Banjir-Pipanisasi

    MANOKWARI, LinkPapua.com - DPR Papua Barat kecewa dengan sikap Balai Wilayah Sungai (BWS) Provinsi...

    Politisi PDI-Perjuangan Dorong Pembangunan Puskesmas di Kelurahan Padarni

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Untuk pelayanan medis yang maksimal ke masyarakat, Wakil Ketua Komisi IV DPRK...