25.9 C
Manokwari
Jumat, April 26, 2024
25.9 C
Manokwari
More

    Sudah hari kerja, pegawai Dinas Perumahan Bintuni belum ‘lengkap’

    Published on

    BINTUNI, Linkpapuabarat.com – Hari kerja ASN pasca libur Natal dan Tahun Baru 2021, berlangsung sejak 4 Januari lalu. Namun belum semua ASN di kabupaten Teluk Bintuni, sudah berkantor. Salah satunya Dinas Perumahan.

    Sekretaris Dinas Perumahan Teluk Bintuni, Markus Sefire SE membenarkan hal itu. Ia menyebut masih banyak diantara mereka yang hingga kini masih di luar daerah.

    Baca juga:  Musrenbang Distrik Merdey, Tahun Depan Fokus Peningkatan Ekonomi Masyarakat

    “Kebanyakan mereka terkendala mengurus surat Covid-19, sehingga banyak yang belum hadir berkantor,” jelasnya saat ditemui Senin (11/1/2021) di Bintuni.

    Baca juga:  Momen Bersejarah Bagi Warga Teluk Bintuni, Bupati Kukuhkan Pengurus LMA Tujuh Suku dan Resmikan Kantornya

    Meski demikian, para staf Dinas Perumahan baik ASN maupun tenaga honorer yang belum berkantor, diminta agar segera kembali secepatnya.

    “Kami sudah sampaikan lewat whats app grup agar mereka segera kembali. Situasi pandemi Covid-19 membuat beberapa staf yang berkantor,” bebernya.

    Baca juga:  Dinsos Teluk Bintuni Segera Salurkan Bansos untuk Pasien Covid-19

    Ia merinci jumlah pegawai di dinas Perumahan Teluk Bintuni, diantaranya 49 tenaga honorer dan 16 ASN, tetapi beberapa diantaranya belum berkantor. (LPB5/red)

    Latest articles

    Tim Gabungan Kementerian Evaluasi Capaian AHC 6 Provinsi di Papua Raya

    0
    SORONG, linkpapua.com- Tim Koordinasi Inpres 1/2022 melakukan monitoring kepada 6 pemerintah provinsi di Papua. Monitoring dilakukan guna mendorong tercapainya target UHC. Tim koordinasi terdiri atas...

    More like this

    Penanganan Kasus Korupsi di Kejari Bintuni Dinilai Lambat, ini Penjelasan Kajari 

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com - Kepala Kejaksaan Negeri Teluk Bintuni Jhony A Zebua membantah proses penanganan...

    Januari-April Kejari Teluk Bintuni Tangani 33 Kasus Pidana Umum, 15 Inkrah

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- Kepala Seksi Tindak Pidana Umum (Pidum) Boston Siahaan mengatakan, sepanjang Januari hingga...

    Hari Otda Ke-28 di Bintuni, Pemerintah Didorong Gulirkan Program Tepat Sasaran

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com - Upacara peringatan Hari Otonomi Daerah ke-28 digelar di halaman Kantor Bupati...