25.8 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
25.8 C
Manokwari
More

    Pemprov Papua Barat Salurkan Bantuan Kasih Bagi Korban Banjir Sorong

    Published on

    Sorong–Pemerintah Provinsi Papua Barat melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) siang tadi menyerahkan bantuan kasih kepada para korban bencana banjir di kota Sorong. Bantuan diterima langsung oleh pemerintah Kota Sorong yang selanjutnya akan disalurkan kepada para korban banjir.

    Baca juga:  DPRK Manokwari Mediasi Pengendara Taksi Bandara dan Driver On Line agar tidak Terjadi Konflik, Suriyati: Harus ada Regulasi

    Kepala BPBD Papua Barat, Derek Ampnir ketika dikonfirmasi media ini mengatakan bahwa bantuan kasih yang diberikan gubernur Papua Barat, Drs Dominggus Mandacan sebagai bentuk kepedulian pemerintah Provinsi Papua Barat bagi warga Kota Sorong yang terkena dampak banjir.

    Baca juga:  Dominggus Cerita 3 Tahun Menunggu Kembali Jadi Gubernur: Terima Kasih Masyarakat!

    Adapun bantuan kasih yang diserahkan terdiri dari beras sebanyak 53.462.400 kg beserta berbagai macam perlengkapan seperti perlengkapan sekolah 40 paket, Sandang 200 paket, perlengkapan keluarga 150 paket, selimut 240 lembar, perlengkapan bayi 200 paket, matras 120 paket, tenda gulung 30 paket dan paket kebersihan keluarga sebanyak 100 paket.

    Baca juga:  Derek Ampnir : Raker Bupati Fokus Bahas COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi

    Kesemua bantuan diterima Pemkot Sorong dalam kondisi baik, selanjutnya akan didistribusikan kepada para korban banjir. (*/Red).

    Latest articles

    HMI-KAHMI Manokwari Sepakat Bangun Sekretariat Bersama

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kader dan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manokwari, Papua Barat, sepakat membangun sekretariat bersama. Hal itu terungkap dalam momentum halalbihalal...

    More like this

    HMI-KAHMI Manokwari Sepakat Bangun Sekretariat Bersama

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kader dan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Manokwari, Papua Barat,...

    Gubernur Papua Barat Tegaskan Moratorium Mutasi ASN Masih Berlaku

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan, menegaskan moratorium permohonan pindah atau mutasi...

    Mugiyono Lepas Manokwari United menuju Liga 4 Seri Nasional

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono melepas Tim sepak bola Manokwari United yang akan...