29.3 C
Manokwari
Jumat, Maret 14, 2025
29.3 C
Manokwari
More

    Manokwari Siap Umumkan Hasil Tes CPNS 2018, pada 30 Juli 2020

    Published on

    MANOKWARI — Setelah mengalami beberapa kali penundaan, Hasil tes CPNS 2018  akan segera diumumkan oleh Pemerintah Kabupaten Manokwari pada 30 Juli 2020 mendatang.

    Hal tersebut disampaikan oleh Plt Bupati Manokwari Edi Budoyo usai melaksanakan peresmian Musholla All-Amin di Kampung Insirifuri Amban manokwari Barat Sabtu 25/7/2020.

    Baca juga:  Musda II MUI Manokwari, Ini Tiga Pesan Penting Hermus Indou

    “Untuk pengumuman Formasi CPNS 2018 Itu sudah menjadi kesepakatan semua  kepala daerah dan juga Gubernur Papua Barat akan diumumkan. Jika tak ada halangan insya Allah  maka Formasi CPNS tahun 2018 akan tetap kita umumkan” kata Edi Budoyo.

    Baca juga:  Miris! 32 Nelayan Jateng Telantar di Pelabuhan Manokwari Usai Ditipu Oknum TNI

    “Saya sudah koordinasikan ke Badan Kepegawaian Aparatur  Daerah  (BKAD), Semua data kita sudah siapkan agar pada saat pengumuman nantinya tidak ada lagi masalah, semua sudah Clear” ujarnya.

    Baca juga:  PDK Kosgoro 1957 Teluk Wondama Siap Gelar Musda

    Seperti diketahui bahwa pengumuman Formasi CPNS tahun 2018 yang lalu mengalami beberapa kali penundaan.(*/LPB2)

    Latest articles

    Pemprov Papua Barat Prioritaskan Pengentasan Kemiskinan, Gelar Rakornas 17 Maret

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat akan menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Penanggulangan Kemiskinan yang akan berlangsung pada 17 Maret mendatang. Rakornas...

    More like this

    PBH Peradi Manokwari Kelola Posbakum, Beri Bantuan Hukum Gratis Masyarakat Tak Mampu

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Pusat Bantuan Hukum Perhimpunan Advokat Indonesia (PBH Peradi) Cabang Manokwari, Papua...

    61 Calon Taruna/Taruni Akpol Jalani Rikkes I di Polda Papua Barat

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat melaksanakan Pemeriksaan Kesehatan (Rikes) Tahap I bagi calon taruna...

    BI Perwakilan Papua Barat Luncurkan sejumlah Kebijakan selama Ramadhan dan Jelang Idul Fitri 1446 H

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Pada momen Ramadan dan menjelang Hari Besar KeagamaanNasional (HBKN) Idul Fitri 1446H/2025, Kantor...