26.6 C
Manokwari
Selasa, April 22, 2025
26.6 C
Manokwari
More

    Hari ini KPU Bintuni Terima Logistik Terakhir Pemilu 2024, Langsung Disortir

    Published on

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com– KPU Teluk Bintuni menerima logistik terakhir Pemilu 2024 berupa kertas surat suara DPR RI, DPR provinsi, DPR kabupaten dan Formulir A4. Logistik yang diangkut menggunakan 3 truk itu tiba di gudang KPU di Distrik Menimeri, Kamis (18/1/2024).

    Baca juga:  Hermus Gugah Anak Maluku Bangkitkan Patriotisme Pattimura di Manokwari

    Plt Kasubag Keuangan, Umum, dan Logistik KPU Teluk Bintuni, Fahrian Gela menjelaskan, ada tiga jenis surat suara yang hari ini diterima oleh KPU Teluk Bintuni. Jumlah keseluruhan surat suara sebanyak 58.5468 khusus untuk dapil 1, 2, 3 serta tambahan surat kertas suara PSU sebanyak 1.000.

    Baca juga:  Kapolres Harap Teluk Bintuni Masuk Zona Hijau di Pilkada 2024

    “Namun surat suara untuk PSU sementara berada di Provinsi Papua Barat.nUntuk pelipatan surat suara dan sortir akan diadakan hari ini pada sore hari,” jelas Fahrian. (LP5/red)

    Baca juga:  Pemprov Papua Barat Usul Pembangunan Depot BBM di Mansel

     

    Latest articles

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur jalan dan jembatan yang memprihatinkan saat melakukan peninjauan langsung ke...

    More like this

    Tinjau Longsor di Gunung Kaca, Wabup Bintuni Soroti Kerusakan Jalan-Jembatan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, menyoroti kondisi infrastruktur...

    Raker RPJMD Papua Barat, Bupati Teluk Bintuni Paparkan Gagasan Strategis

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, menyampaikan gagasan strategisnya pada Rapat Kerja...

    TP-PKK Manokwari Komitmen Dukung Program Imunisasi Demi Wujudkan Generasi yang Sehat dan Berkualitas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Tim Penggerak - Pembinaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Manokwari Ny Febelina Wondiwoy...