26.8 C
Manokwari
Jumat, April 18, 2025
26.8 C
Manokwari
More

    Gubernur Papua Barat Terbitkan Edaran, Harga PCR Rp300 Ribu

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Pemerintah Provinsi Papua Barat telah mengeluarkan surat edaran mengenai tarif tertinggi Reverse transcription-Polymerase Chain Reaction (RT-PCR). Surat ini diterbitkan Kamis, 29 Oktobe 2021.

    Surat edaran yang ditandatangani oleh gubernur, Domiunggus Mandcan, dengan nNomor : 900/ 2141 /GPB/2021, adalah Tentang Ketentuan Perjalanan Orang dan batas Tarif Tertinggi RT-PCR di Provinsi Papua Barat.

    Baca juga:  DPC PDI Perjuangan Tambrauw Buka Penjaringan Balon Kepala Daerah 

    SE tersebut dikeluarkan sebagai tindak lanjut Surat Edaran Kementerian Kesehatan melalui Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan nomor HK 02.02/1/3843/2021 tentang Batas Tarif Tertinggi Pemeriksaan RT-PCR tanggal 27 Oktober 2021.

    Baca juga:  Gelar Rapimda II, DPD Partai Hanura Evaluasi Hasil Pileg 2024  

    Pada surat edaran ini, beberapa poin yang menjadi penekanan diantaranya, bagi yang ingin menggunakan transportasi udara wajib memperlihatkan kartu vaksin dosis pertama dan dosis kedua, dan surat keterangan hasil negatif tes RT-PCR yang sampelnya diambil dalam kurun waktu maksimal 3 x 24 jam sebelum keberangkatan sebagai persyaratan perjalanan.

    Baca juga:  Ramadan, Gubernur Dominggus Minta Antarumat Beragama Saling Jaga

    Selain itiu, dalam surat edaran tersebut, tarif untuk pemeriksaan RT-PCR di Pemerintah dan Rumah Sakit Swasta sebesar Rp300 Ribu, yang berlaku untuk masyarakat yang melakukan pemeriksaan RT-PCR atas permintaan sendiri atau mandiri berbayar. (CP/red)

    Latest articles

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian publik balap nasional lewat debut impresifnya pada seri pertama Mandalika...

    More like this

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series 2025

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian...

    Polda Papua Barat dan Papua Barat Daya Terjunkan Ribuan Personel Amankan Ibadah Jumat Agung Perayaan Paskah

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebanyak 1.204 Personil Polri di Polres jajaran Polda Papua Barat dan Polda...

    Soal Anggaran Perjalanan Dinas Dipangkas, TAPD-DPR Papua Barat Minta Solusi ke Kemendagri

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) bersama DPR Papua Barat akan berkonsultasi...