27.8 C
Manokwari
Selasa, April 22, 2025
27.8 C
Manokwari
More

    Gilang Pinandito: HERO Selalu Utamakan Politik Santun dan Riang Gembira  

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Dalam kampanye Calon Kepala Daerah Manokwari, Hermus Indou-Mugiyono (HERO), anggota DPR Papua Barat dari Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) Gilang Pinandito menyebutkan pasangan HERO merupakan pasangan ideal untuk memimpin Manokwari 5 tahun kedepan.

    Baca juga:  Dugaan Korupsi Proyek Gedung Dinas Perumahan, Kontraktor Kembalikan Rp2,1 Miliar

    “Pasangan HERO adalah yang ideal memimpin Manokwari. Itu terbukti mayoritas dukungan dari partai politik pemilik kursi di DPRK Manokwari memberikan dukungan ke HERO,”ungkap Gilang saat orasi politik pada kampanye HERO belum lama ini di Masni.

    Baca juga:  TPK Hotel Bintang Papua Barat Naik Tipis di Agustus 2023

    Disampaikan Gilang, pasangan HERO dapat menjadi pahlawan dan pejuang bagi masyarakat kecil di Manokwari.

    “HERO lahir untuk memberikan ide dan gagasan dalam pembangunan serta mengutamakan ide dan gagasan melalui politik santun yang riang gembira,”tambahnya.

    Dengan mengusung tagline Manokwari Untuk Semua, Semua Untuk Manokwari, sudah seharusnya memberikan ruang bagi Hermus Indou sebagai anak Arfak untuk menjadi pemimpin didaerahnya sendiri.

    Baca juga:  Berhasil Kendalikan Inflasi, Pemkab Manokwari Dapat Dana Rp10 M dari Kemenkeu

    Selain itu, sosok Mugiyono juga sebagai representasi suku-suku Nusantara di Manokwari.(LP3/Red)

    Latest articles

    Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Vatikan Umumkan Duka Mendalam

    0
    VATIKAN CITY, LinkPapua.com - Dunia Katolik berduka. Vatikan secara resmi mengumumkan wafatnya Paus Fransiskus pada usia 88 tahun, Senin (21/4/2025) pagi waktu setempat. Pemimpin...

    More like this

    Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Vatikan Umumkan Duka Mendalam

    VATIKAN CITY, LinkPapua.com - Dunia Katolik berduka. Vatikan secara resmi mengumumkan wafatnya Paus Fransiskus...

    Orgenes Wonggor: Pembangunan Kantor DPR dan MRP Papua Barat Wajib Direalisasikan 2025

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Ketua DPR Papua Barat, Orgenes Wonggor, menegaskan bahwa pembangunan kantor baru...

    Ketua MRP: Papua Barat Aman, Jangan Terprovokasi Isu Separatis

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Ketua Majelis Rakyat Papua (MRP) Papua Barat, Judson Ferdinandus Waprak, menegaskan...