27.8 C
Manokwari
Senin, Februari 10, 2025
27.8 C
Manokwari
More

    Gempa Magnitudo 6,6 Guncang Maluku, Terasa hingga Kaimana

    Published on

    MALUKU, LinkPapua.com – Gempa magnitudo (M) 6,6 mengguncang Kepulauan Tanimbar, Provinsi Maluku, pukul 16.37 WIB, Jumat (17/1/2023).

    Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa berlokasi di 6.60 Lintang Selatan dan 132.10 Bujur Timur dengan pusat gempa berada di laut 125 kilometer Badat Daya Maluku Tenggara.

    Baca juga:  Keerom Papua Diguncang Gempa Magnitudo 6,5

    “Kedalaman 97 kilometer,” demikian informasi BMKG.

    Getaran gempa dengan skala MMI III terasa di Saumlaki, Dobo, Kei, Sorong, dan Kaimana. Skala MMI III berarti getaran dirasakan nyata dalam rumah. Terasa getaran seakan-akan ada truk berlalu.

    Baca juga:  Forsiladi DKI Jakarta Lantik Pengurus, Gagas UU Restorative Justice

    Sementara di Banda getaran dirasakan dalam skala MMI II yakni hanya dirasakan beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang. (*/Red)

    Latest articles

    DPRK Teluk Bintuni Umumkan Penetapan Yohanis-Joko sebagai Bupati-Wabup Terpilih

    0
    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- DPRK Teluk Bintuni mengumumkan penetapan Yohanis Manibuy dan Joko Lingara sebagai Bupati dan Wakil Bupati terpilih untuk periode 2025-2030. Penetapan diumumkan DPRK...

    More like this

    2 Pelajar Pelaku Curat di Manokwari berhasil Ditangkap, 5 Masih Buron

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Aksi komplotan perampasan sadis yang meresahkan warga Manokwari berhasil ditangkap jajaran Satuan...

    Pemprov Papua Barat Salurkan Hibah di Sejumlah Kampung di Fakfak

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kampung Papua Barat menyalurkan bantuan hibah perlengkapan kantor...

    Survei Poltracking Pilkada Bintuni: Sulit Terkejar, Elektabilitas Yo Join 43,8%

    TELUK BINTUNI,Linkpapua.comPoltracking Indonesia merilis hasil survei elektabilitas calon Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni....