28.3 C
Manokwari
Sabtu, April 19, 2025
28.3 C
Manokwari
More

    Hermus Indou Daftar di NasDem: Kita Ingin Koalisi Lanjut

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Setelah mendaftar di PAN, Kamis (2/5/2024) Sore Hermus Indou mendatangi DPD Partai Nasional Demokrat (Nasdem) untuk mendaftarkan diri dalam menghadapi pilkada November mendatang.

    Dalam kesempatan tersebut Bupati petahana tersebut mengatakan Nasdem merupakan salah satu mitra koalisi yang selama ini ikut mengawal pemerintahannya bersama Edy Budoyo.

    Baca juga:  Polres Manokwari Bersama Tim Forensik Olah TKP Kebakaran Pasar Wosi

    “Nasdem menjadi salah satu koalisi kami dan mengawal pemerintahan dan pembangunannya melalui kader-kadernya di DPRD Manokwari. Sehingga tentu kita berharap koalisi itu terus berlanjut di pilkada tahun ini,”ujar Hermus.

    Baca juga:  Pj Sekda PB Ultimatum Kepala OPD yang Telat Laporkan Paket Pekerjaan

    Diungkapkannya, diperiode pertamanya memimpin Manokwari, ia sudah meletakan pembangunan dengan motto pembangunan Transformasi pembangunan daerah dan keberlanjutan.

    Baca juga:  Polri Tegaskan Bamusbama Kondusif, Masyarakat Diminta Beraktivitas Kembali  

    “Kita ingin Manokwari bisa maju seperti daerah-daerah lainnya. Sehingga setiap orang yang datang ke Manokwari bisa melihat kemajuan Manokwari sebagai ibu kota provinsi Papua Barat,”tegasnya.(LP3/Red)

    Latest articles

    Hadiri Halal Bi Halal Kerukunan Fakfak, Mugiyono: Harus semakin Solid

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri Halal Bi Halal yang digelar oleh Keluarga Besar Fakfak di Manokwari Sabtu (19/4/2025) di kediaman Plt Sekda...

    More like this

    Hadiri Halal Bi Halal Kerukunan Fakfak, Mugiyono: Harus semakin Solid

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri Halal Bi Halal yang digelar oleh Keluarga...

    Gubernur Papua Barat Tegaskan Moratorium Mutasi ASN Masih Berlaku

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan, menegaskan moratorium permohonan pindah atau mutasi...

    Rayakan 95 Tahun, PSSI Perkenalkan Logo Khusus Bertema Modern-Progresif

    JAKARTA, LinkPapua.com – Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) meluncurkan logo khusus yang mengusung...