25.2 C
Manokwari
Minggu, April 27, 2025
25.2 C
Manokwari
More

    Bupati Teluk Bintuni Serahkan Kendaraan Operasional untuk Ketua LMA 7 Suku dan Plt. Sekda

    Published on

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati Teluk Bintuni, Petrus Kasihiw, menyerahkan mobil untuk kendaraan operasional masing-masing kepada Ketua LMA 7 Suku, Mathen Wersin, dan Plt. Sekda Teluk Bintuni, Frans N. Awak.

    Baca juga:  Bupati Teluk Bintuni Serahkan Ranperda LKPJ APBD 2022 ke DPRK

    Serah terima berlangsung setelah apel gabungan lingkup Pemkab Teluk Bintuni di halaman Kantor Bupati, Distrik Manimeri, Senin (30/10/2023).

    Petrus mengatakan pemerintah daerah menyerahkan kendaraan mobil ini untuk mendukung operasional, baik di lembaga pemerintahan maupun di LMA 7 Suku.

    Baca juga:  Matret Kokop ke Jajaran Pemkab Bintuni: Perbaiki Kinerja, Jangan Sampai Ada "Surat Cinta" KPK

    “Kami menyerahkan kendaraan mobil ini agar dapat memperlancar tugas-tugas dari LMA 7 Suku, sedangkan kendaraan baru untuk Plt. Sekda karena kendaraan yang lama sudah rusak,” ujarnya.

    Baca juga:  Proyek Pelabuhan Babo Teluk Bintuni Masuk Tahap Finalisasi Dokumen

    Petrus berpesan kepada penerima kendaraan untuk menjaga dan merawatnya dengan baik. (LP5/Red)

    Latest articles

    Kardinal Ignatius Suharyo Wakili Indonesia Ikuti Konklaf Pemilihan Paus di Vatikan

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – Uskup Keuskupan Agung Jakarta, Kardinal Ignatius Suharyo, akan mewakili Indonesia dalam Konklaf atau pemilihan Paus baru di Vatikan. Dia dijadwalkan bertolak...

    More like this

    Kardinal Ignatius Suharyo Wakili Indonesia Ikuti Konklaf Pemilihan Paus di Vatikan

    JAKARTA, LinkPapua.com – Uskup Keuskupan Agung Jakarta, Kardinal Ignatius Suharyo, akan mewakili Indonesia dalam...

    Tim Gabungan Masuki Zona Merah KKB Cari Iptu Tomi, Sisir Sungai-Tembus Hutan dan Rawa

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Tim gabungan menyisir Zona Merah yang rawan Kelompok Kriminal Bersenjata...

    Wagub Papua Barat soal Ubah Nama Bandara Rendani: Harus Disepakati Semua Pihak

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menyebut perubahan nama Bandara...