28.5 C
Manokwari
Rabu, November 27, 2024
28.5 C
Manokwari
More

    Bupati Manokwari Sebut Pilkada Berjalan Lancar

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Bupati Manokwari bersama pimpinan Forkopimda Manokwari memantau pelaksanaaan pilkada serentak melalui videoconfrencr pada Rabub(27/11/2024).

    Dalam penyampaian dari Kepala Distrik maupun Kelurahan, pelaksanaan pilkada berlangsung aman dan lancar. Hermus mengapresiasi seluruh unsur yang terlibat dalam pelaksanaan pilkada.

    Baca juga:  Operasi Patuh Mansinam, Ini Pesan Bupati untuk Masyarakat Manokwari

    “Kita bersyukur pelaksanaan pilkada di Manokwari berlangsung dengan baik dan lancar disetiap Tempat Pemungutan Suara (TPS). Tidak terjadi gangguan keamanan yanh bisa menghambat proses pilkada, semoga terjaga hingga nanti selesai,”ujar Hermus.

    Baca juga:  Peresmian Sekretariat, KKSM juga Santuni Anak Yatim

    Dikatakannya, tingkat partisipasi masyarakat dalam pilkada cukup tinggi. Terpantau sejak pembukaan TPS pada pukul 07.00, masyarakat antusias mendatangi TPS sesuai domisilinya masing-masing.

    “Melalui desk ini kita bisa berkomunikasi dengan kepala distrik langsung untuk menyampaikan informasi terkini dari lapangan,”tambahnya.

    Baca juga:  Bupati Manokwari Instruksikan OPD Segera Bayar Gaji lewat Bank Papua

    Bupati meminta kepala distrik melaporkan kondisi TPS, tingkat partisipasi masyarakat, dan kendala yang dihadapi di masing-masing wilayah.(LP3/Red)

    Latest articles

    Lakukan Penyekatan Sejak Pagi, Kapolresta Manokwari : Tidak Ditemukan Mobilisasi Masa

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebagai upaya pencegahan mobilisasi massa, Polresta Manokwari sejak pagi melakukan penyekatan pada wilayah masuk dan keluar Manokwari. Kapolresta Manokwari Kombes Pol R.B. Simangunsong...

    More like this

    Lakukan Penyekatan Sejak Pagi, Kapolresta Manokwari : Tidak Ditemukan Mobilisasi Masa

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebagai upaya pencegahan mobilisasi massa, Polresta Manokwari sejak pagi melakukan penyekatan pada...

    Tim Paslon di Bintuni Bagi-bagi Uang Jelang Pencoblosan, Bawaslu-Gakkumdu Usut

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- Proses pemungutan suara Pemilukada serentak di Teluk Bintuni diwarnai dugaan praktik politik...

    Coblos di TPS 24 dan Nomor Urut 222, Cawabup Nomor Urut 2, Mugiyono Salurkan Hak Suaranya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Calon Wakil Bupati Manokwari Mugiyono Rabu (27/11/2024) pagi mendatangi Tempat Pemungutan Suara...