27.4 C
Manokwari
Jumat, Oktober 25, 2024
27.4 C
Manokwari
More

    Bandaso: Jumlah Nakes Terpapar Covid di Manokwari Terus Bertambah

    Published on

    MANOKWARI- Jumlah tenaga kesehatan (nakes) yang tertular Corona Virus Disease (Covid-19) terus bertambah.

    Kepala dinas Kesehatan Manokwari, dr Alfred Bandaso menyampaikan pihaknya terus melakukan pendataan terhadap nakes yang menjalani test swab. Nakes yang terkonfirmasi positif berasal dari puskesmas maupun RSUD Manokwari.

    Baca juga:  Fajar Fathur Rahman Diarak Keliling Manokwari, Hermus Janjikan Bonus

    “Kita masih upadete jumlah nakes yang positif covid karena jumlahnya terus bertambah. Test swab kepada tenaga medis dilakukan jika ada yang dinyatakan positif ditempat kerjanya,”ujar Bandaso Senin (28/9/2020).

    Diungkapkannya, nakes pada sejumlah fasilitas kesehatan telah menjalani test swab, seperti puskesmas Sanggeng, puskesmas Pasirputih, puskesmas Amban, puskesmas Sowi, puskesmas Wosi, puskesmas Maripi dan sebagian di puskesmas Masni.

    Baca juga:  100 Tahun WKRI: Gelar Tari Kreasi hingga Pangan Murah

    “Kita tetap melayani masyarakat yang akan berobat di puskesmas. Untuk nakes yang swabnya negatif otomatis tidak ada virus dalam diri sehingga untuk apa meliburkan diri”,tambah Bandaso.

    Baca juga:  Sabu Dikemas Dalam Boneka, Polres Manokwari Ringkus Pengedar Jaringan Makassar

    Pekan lalu disampaikan sekitar 32 nakes yang terkonfirmasi positif covid-19. Hal ini berdampak pada sejumlah puskesmas tidak beroperasi normal.(LPB3/red)

    Latest articles

    Sambut HUT GKI, Jemaat GKI Alfa Omega Waisai Klasis Raja Ampat...

    0
    RAJA AMPAT, Linkpapua.com-Dalam rangka HUT Gereja Kristen Injili (GKI) di tanah Papua ke-68 dan HUT Jemaat GKI Alfa Omega Waisai ke-17, Warga Jemaat GKI...

    More like this

    PRBF Manokwari Dilantik, Siap Berperan Aktif dalam Pembangunan Daerah

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pengurus Rumah Besar Flobamora (PRBF) Manokwari periode 2024-2029 resmi dilantik Kamis (24/10/2024)...

    Punya Banyak Destinasi, Manokwari Masih Minim Pemandu Wisata

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Yayasan Perempuan Maju Kreatif Manokwari menggelar pelatihan pemandu wisata di Hotel Reddoor...

    Oknum Istri Pengacara di Manokwari Terancam Dilapor Kasus Penipuan

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Seorang oknum istri pengacara berinisial MW di Manokwari terancam dilaporkan dalam kasus...