28.1 C
Manokwari
Sabtu, Maret 15, 2025
28.1 C
Manokwari
More

    Eks Gubernur Malut Abdul Ghani Kasuba Meninggal, Dimakamkan Sesuai Wasiat

    Published on

    TERNATE, LinkPapua.com – Mantan Gubernur Maluku Utara (Malut), Abdul Ghani Kasuba, meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) dr Chasan Boesoeirie, Ternate, Jumat (14/3/2025) malam. Sesuai wasiatnya, almarhum akan dimakamkan di kampung halamannya di Desa Bibinoi, Halmahera Selatan.

    Baca juga:  Kunjungi Kodam XVIII/Kasuari, Jendral Maruli Berikan Motivasi bagi Prajurit  

    Kabar duka ini dikonfirmasi oleh penasihat hukumnya, Hairun Rijal. “Kabar (meninggal dunia) benar, putus tadi pukul sekitar 20.00 WIT, di ruang ICU RSUD Ternate,” ujar Hairun saat dihubungi, Jumat malam.

    Baca juga:  Pj Gubernur Papua Barat Pimpin Rakor Terkait Serangkaian Insiden di Fakfak

    Hairun menambahkan, saat mengembuskan napas terakhir, Abdul Ghani Kasuba ditemani oleh keluarga terdekat, termasuk anak-anak dan istrinya.

    Jenazah disemayamkan di kediaman almarhum di Kelurahan Tanah Tinggi, Ternate. Sesuai dengan amanah yang disampaikan sebelum wafat, jenazah akan diberangkatkan ke Desa Bibinoi, Sabtu (15/3/2025), untuk dimakamkan.

    Baca juga:  DPRD Bintuni Bulat Terima 4 Ranperda, Nasdem Beri Koreksi

    “Rencana besok akan dimakamkan di Desa Bibinoi, sesuai wasiat beliau,” katanya. (*/red)

    Latest articles

    Safari Ramadhan Pemkab Manokwari Sambangi Masjid Nurul Jihad

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari dan Wakil Bupati Manokwari pada Sabtu (15/3/2025) di masjid Nurul Jihad Maduraja Wosi. Wakil Bupati Manokwari Mugiyono berharap kebersamaan antara warga...

    More like this

    Safari Ramadhan Pemkab Manokwari Sambangi Masjid Nurul Jihad

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari dan Wakil Bupati Manokwari pada Sabtu (15/3/2025) di masjid Nurul...

    3 Siswa SMK Kehutanan Manokwari Disiksa-Disetrum Senior, Polisi Turun Tangan

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Tiga siswa SMK Kehutanan Manokwari, Papua Barat, diduga mengalami kekerasan brutal...

    Sebar 1.000 Takjil, Polda Papua Barat Berkolaborasi dengan Ormas dan Mahasiswa

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat Bersama Ormas, BEM, Mahasiswa dan OKP membagikan 1.000 Takjil...