27.9 C
Manokwari
Selasa, Mei 7, 2024
27.9 C
Manokwari
More

    Perayaan Paskah Kondusif, Polda Papua Barat Puji Torelansi Antarumat Beragama

    Published on

    Manokwari, Linkpapua.com– Situasi keamanan di wilayah Papua Barat dan Papua Barat Daya berjalan kondusif hingga puncak perayaan Paskah, Senin 10 April hari ini. Polda Papua Barat menyatakan kondisi ini membuktikan tingginya toleransi antarumat beragama.

    Kabid Humas Polda Papua Barat Kombes Pol Adam Erwindi menyampaikan terima kasih kepada seluruh masyarakat Papua Barat dan Papua Barat Daya yang turut mendukung terpeliharanya situasi aman selama rangkaian Paskah. Kata Adam, ini juga tak lepas dari sinergitas TNI/polri dan tokoh agama serta instansi lainnya.

    Baca juga:  BKPRMI Cup Masuki Babak 16 Besar, Ini Jadwal Lengkap Pertandingannya

    “Semua telah bekerja sama dalam pelaksanaan pengamanan pada perayaan Paskah. Terima kasih kepada seluruh masyarakat karena rangkaian kegiatan ibadah perayaan Paskah berlangsung dengan aman dan damai,” ujar Adam.

    Baca juga:  Besok TMMD ke 111 Dibuka, Danrem 182/JO Kunjungi Teluk Bintuni Gunakan Speed Boat

    Adam menjeaskan, di wilayah Papua Barat dan Papua Barat Daya telah terjalin toleransi yang sangat tinggi di antara umat beragama.

    Baca juga:  Papua Barat Masuk Zona Kuning Pelayanan Publik, 10 Kabupaten Zona Merah

    “Ini membuktikan toleransi umat beragama terjalin sangat bagus seperti ini, sehingga kita sama-sama bisa hidup damai.
    Kita berharap suasana ini terus terpelihara,” tutupnya. (LP3/Red).

    Latest articles

    Sosialisasi Pencaker, Disnakertrans Papua Barat Tunggu Persetujuan Pj Gubernur 

    0
    MANOKWARI, linkpapua.com- Kepala Dinas Kependudukan Transmigrasi dan Tenaga Kerja Pemerintah Provinsi Papua Barat Derek Amnpir mengungkapkan perlunya memberikan sosialisasi pelayanan terhadap para pemilik usaha...

    More like this

    Sosialisasi Pencaker, Disnakertrans Papua Barat Tunggu Persetujuan Pj Gubernur 

    MANOKWARI, linkpapua.com- Kepala Dinas Kependudukan Transmigrasi dan Tenaga Kerja Pemerintah Provinsi Papua Barat Derek...

    Tuntut Pembayaran Gaji, Honorer Palang Gedung DPR Papua Barat

    MANOKWARI, Linkpapua.com - Puluhan tenaga honorer berunjuk rasa di Gedung DPR Papua Barat, Senin...

    BPS Catat IKG Papua Barat Tahun 2023 Menurun

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, indeks ketimpangan gender (IKG) pada 2023 di Papua...