28.6 C
Manokwari
Jumat, Januari 24, 2025
28.6 C
Manokwari
More

    92 Pasutri di Mansel Nikah Massal Melalui Pencatatan Sipil

    Published on

    MANSEL, Linkpapua.com- Dinas Kependudukan dan Pencatatan SIpil (Disdukcapil) Manokwari Selatan menggelar nikahan Massal yang berlangsung Gereja, Solavide Ransiki, Rabu (5/5/2021).

    Sebanyak 92 pasangan suami istari (Pasutri) yang ikut nikah massal pencatatan sipil, begitu sangat antusias dan berbahagia.

    Baca juga:  Tradisi Pedang Pora dan Prosesi Adat Sambut Kapolres Baru Mansel, Bupati Ungkap Masyarakat Antusias

    Kepala Disdukcapil Kabupaten Manokwari Selatan, Elia. D.K Sembor mengatakan, mereka yang mengikuti pencatatan sipil ini sebagian Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang baru saja menerima SK-CPNS. Sebagian lagi dari masyarakat.

    Selain kegiatan nikah massal, menurut Elia, juga dilakukan pencatatan akta kelahiran.  Terdapat 185 akta dan Kartu Identitas Anak yang berhasil di verifikasi untuk diterbitkan.

    Baca juga:  Dinkes Mansel Gelar Workshop untuk Peningkatan Standar Akreditasi Puskesmas

    “Kepada seluruh masyarakat Manokwari Selatan untuk ke Disdukcapil mengurus dokumen, jangan tunggu saat perlu dokumen baru urus, kan regulasi sudah jelas, seluruh dokumen kependudukan gratis dan tidak dipungut biaya,” Katanya.

    Baca juga:  Update Covid-19 Kabupaten Manokwari Selatan, Tingkat Kesembuhan Sembuh Orang 98,0%

    Elia berharap, dengan adanya nikah massal pencatatan sipil yang kesekian kali dilaksanakan, maka tingkat kepemilikan dokumen pernikahan di Manokwari Selatan semakin baik.(LP6/red)

    Latest articles

    Roberth G Julius Wanma, Caleg DPR Jalur Otsus Sorong: Dari Freeport,...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-  Calon Anggota DPR jalur Otsus Sorong, Roberth George Julius Wanma mengatakan, rekan jejak seseorang menentukan kapasitasnya sebagai calon anggota DPR jalur Otsus....

    More like this

    DPMK Dorong 57 Kampung di Manokwari Selatan Segera Punya Database

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Kampung (DPMK) Manokwari Selatan menggelar pelatihan penyusunan dan...

    Program Kerja Ketua Bhayangkari Cabang Mansel: Wujudkan Kegiatan Sosial untuk Masyarakat dan Bhayangkari

    MANSEL, Linkpapua.com- Ketua Bhayangkari Cabang Manokwari Selatan Ny Vina Yulianor Abdi melaksanakan berbagai kegiatan...

    Batalyon TP 805 KSW – Kodam Kasuari Gelar Karya Bakti di Pasar Kenangan Ransiki

    MANOKWARI SELATAN, Linkpapua.com - Gabungan Batalyon Teritorial Pembangunan 805/KSW bersama Kodim 1808 Mansel dan...