28.7 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
28.7 C
Manokwari
More

    Yohanis-Joko Jalani Gladi Kotor di Monas, Minta Doa Masyarakat Bintuni

    Published on

    JAKARTA,LinkPapua.com- Pasangan Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni terpilih, Yohanis Manibuy dan Joko Lingara menjalani gladi kotor pelantikan di pelataran Monumen Nasional (Monas), Jakarta, (18/2/2025). Pasangan dengan akronim Yojoin ini menjalani gladi kotor itu bersama seluruh kepala daerah terpilih yang akan dilantik di Istana Negara 20 Februari nanti.

    Baca juga:  Hadiri Penamatan SD YPPK Santa Sisilia, Hermus Sampaikan Pentingnya Pendidikan  

    “Kita sudah ada di pelataran Monas sejak jam 7 pagi untuk gladi kotor. Latihan baris berbaris, penghormatan. Semua sudah selesai, tunggu petunjuk selanjutnya,” ucap Bupati Yohanis Manibuy dan Joko Lingara.

    Baca juga:  Operasi Zebra Mansinam 2023, Upaya Polresta Manokwari Jaga Kamseltibcarlantas

    Yohanis Manibuy dan Joko Lingara meminta doa dan dukungan masyarakat Kabupaten Teluk Bintuni agar pelantikan di tanggal 20 dapat berjalan dengan baik. Pasangan Yo Join bersama seluruh kepala Daerah dan wakil kepala Daerah se Indonesia hasil Pemilu 2024 akan menjalani gladi bersih pada 19 Februari 2025 besok.(LP5/Red)

    Latest articles

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025. Turnamen bergengsi antar negara Asia Tenggara kelompok usia di bawah...

    More like this

    Indonesia Tuan Rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025, Drawing 30 Mei

    JAKARTA, LinkPapua.com – Indonesia resmi ditunjuk sebagai tuan rumah Mandiri ASEAN U-23 Championship 2025....

    Wabup Joko Lingara Siap Realisasikan Kantor PCNU di Teluk Bintuni

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Wakil Bupati (Wabup) Teluk Bintuni, Joko Lingara, berkomitmen merealisasikan pembangunan...

    Hadiri Peringatan Harlah Muslimat NU ke 79, Mugiyono : Bukti Eksistensi dan Kontribusi

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri peringatan Harlah Muslimat Nahdatul Ulama (NU) ke...