28.7 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
28.7 C
Manokwari
More

    Warga Manokwari Temukan Jenazah Seorang Pria di Dermaga Cokran

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Mayat pria berjenis kelamin pria ditemukan di kawasan dekat Dermaga Cokran, Jalan Essau Sesa, Kabupaten Manokwari, Papua Barat, Jumat (22/7/2022).

    Tidak jauh dari lokasi penemuan mayat, sebuah sepeda motor jenis Yamaha Fino warna biru dengan nomor polisi PB 4026 MI terparkir di dekat pantai dermaga.

    Baca juga:  Layanan SIM Satlantas Polres Manokwari Tuai Apresiasi, Warga: Fasilitas Nyaman, Mengurus Mudah

    Motor itu terparkir sejak Rabu (20/7/2022) hingga Kamis (21/7/2022). Motor tersebut diduga milik mayat yang ditemukan.

    Jumat (22/7/2022), Sonny, seorang warga kemudian menemukan sosok mayat laki-laki berada tidak jauh dari pohon tikar dekat pantai.

    Baca juga:  LP Manokwari Over Kapasitas, Pemda Manokwari Hibahkan Tanah

    “Saya langsung melaporkan ke pihak keamanan” ucap Sonny.

    Tim dari kepolisian kemudian mendatangi tempat kejadian perkara (TKP). “Nanti saya kabarin,” ucap Kasat Reskrim Polres Manokwari, Iptu Arifal Utama, saat dikonfirmasi.

    Baca juga:  Perpanjang SIM Sambil Vaksin Disambut Antusias Warga Masni

    Polisi bersama ketua RT setempat melakukan pengecekan di TKP, sementara tim identifikasi melakukan identifikasi.

    Mayat tersebut kabarnya telah dibawa ke rumah sakit untuk identifikasi lebih lanjut. (LP2/Red)

    Latest articles

    Kasus Pemalsuan Dokumen CPNS PB Sudah P21, Polda Segera Serahkan 9...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat menyatakan, berkas perkara dugaan pemalsuan dokumen penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Pemprov Papua Barat telah lengkap atau...

    More like this

    Jadi Jurkam HERO, Zulfikar Sadikin: Kota Manokwari akan Segera Terwujud

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Politisi partai Golongan Karya (Golkar) Zulfikar Arse Sadikin menjadi salah satu juru...

    Bawaslu Sebut Ratusan TPS di Papua Barat Masuk Kategori Rawan

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Papua Barat memetakan titik-titik tempat pemungutan suara...

    Ribuan Massa “Banjiri” Kampanye Akbar HERO Di Prafi 

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Calon Kepala Daerah Manokwari Hermus Indou-Mugiyono (HERO) menggelar kampanye akbar di lapangan...