26.2 C
Manokwari
Jumat, Mei 9, 2025
26.2 C
Manokwari
More

    Wapres Ma’ruf Amin Bakal Hadiri Perayaan Masuknya Injil di Papua

    Published on

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin bakal menghadiri perayaan masuknya Injil di tanah Papua, tepatnya di Pulau Mansinam, Kabupaten Manokwari, Papua Barat.

    Penjabat (Pj) Gubernur Papua Barat, Paulus Waterpauw, pada apel gabungan di Lapangan Borasi, Jumat (13/1/2023), meminta agar ada pembenahan di Pulau Mansinam.

    Baca juga:  Belum Diteken, Perdasi Pemilihan Anggota MRPB Dikonsultasikan Lagi ke Kemendagri

    “Kegiatan program yang kita sudah susun 2023 ini untuk persiapan 5 Februari tahun ini. Saudara bisa lihat ada banyak hal yang harus kita perbaiki. bagaimana hal yang harus kita benahi,” ujar Waterpauw.

    Baca juga:  Ali Baham Bicara Perjuangan Guru: Tantangan Tugas Makin Berat  

    Menurutnya, Pulau Mansinam akan menjadi perhatian masyarakat nusantara, bahkan dunia saat Wapres Ma’ruf Amin berkunjung pada 5 Februari 2023 mendatang.

    “Suka tidak suka harus ditangani karena akan menjadi perhatian warga masyarakat nusantara, tapi juga seluruh dunia yang mungkin mereka akan datang untuk memperingati bersama Papua ini. Saya juga dengar ada beberapa pejabat penting bahwa pada Wakil Presiden mungkin berkenan juga akan hadir. Artinya ada banyak menteri juga akan hadir,” bebernya. (LP9/Red)

    Latest articles

    Sembilan Tahun Beruntun, SKK Migas Kembali Kantongi Opini WTP

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – SKK Migas kembali mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan tahun 2024. Ini menjadi tahun...

    More like this

    Bupati Manokwari Tambah 6 Tenaga Ahli untuk Mendukung Pemerintahannya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou kembali menambah Tenaga (TA) untuk mendukung pemerintahannya bersama...

    Ratusan Kendaraan yang Ditilang semakin Menumpuk, Polisi Minta Warga Ambil Kendaraannya

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Satuan Lalu Lintas Polresta Manokwari mengimbau masyarakat pemilik kendaraan bermotor yang diamankan...

    Konsultasi Publik RKPD 2026, Wagub Papua Barat Minta Program Prioritas Merata-Tepat Sasaran

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menyampaikan pentingnya pemerataan program...