27.9 C
Manokwari
Minggu, April 20, 2025
27.9 C
Manokwari
More

    Update covid-19 Teluk Bintuni: 10 orang sembuh, 1 tambahan positif

    Published on

    Bintuni,Linkpapuabarat.com– Tim Satgas covid-19, kabupaten Teluk Bintuni melaporkan, hari ini, Selasa (20/10/20) sebanyak 10 pasien covid-19 sembuh dan 1 tambahan warga yang dinyatakan positif covid-19.

    “Berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium covid-19 di laboratorium klinik RSUD Bintuni mengunakan metode realtime-PCR tanggal 19 Oktober 2020, didapatkan 1 orang yang terkonfirmasi positif covid-19,” kata juru bicara Satgas covid-19 Teluk Bintuni, dr Wiendo.

    Baca juga:  Bupati Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Teluk Bintuni

    Pasien yang terkonfirmasi positif covid-19 akan menjalani isolasi dibangsal covid-19, RSUD Bintuni untuk mendapatkan obat-obatan dan multivitamin guna mempercepat proses penyembuhan dan memutus rantai penularan covid-19.

    Baca juga:  Penahanan Tiga Tersangka Illegal Logging di Teluk Bintuni Ditangguhkan

    “Kabar gembiranya, Tim penanganan covid-19 RSUD Bintuni menyatakan ada 10 pasien telah sembuh pada tanggal 19 Oktober 2020,” lanjut dr Wiendo.

    Baca juga:  Kunjungi Bintuni, Ketua Bawaslu PB Ingatkan Anggota Bekerja Sesuai Asas

    Hingga 20 oktober 2020, telah dilaporkan 604 warga kabupaten Teluk Bintuni yang terkonfirmasi positif covid-19, 427 diantaranya dinyatakan sembuh. (LPB5/red)

    Latest articles

    Hadiri Peringatan Harlah Muslimat NU ke 79, Mugiyono : Bukti Eksistensi...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Wakil Bupati Manokwari Mugiyono menghadiri peringatan Harlah Muslimat Nahdatul Ulama (NU) ke 79 dan Halal Bi Halal di SP 1 Prafi Minggu...

    More like this

    Satlantas Teluk Bintuni Gelar Operasi 21 Stasioner, 20 Kendaraan Terjaring

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Sebanyak 20 kendaraan terjaring dalam Operasi 21 Stasioner yang digelar...

    Sidang Korupsi Jalan Simai-Obo, Saksi Akui Pinjamkan Perusahaan demi Cairkan Dana Proyek

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Fakta terungkap dalam sidang dugaan korupsi proyek pembangunan jalan Kampung Simai-Kampung...

    Polairud Teluk Bintuni Gencarkan Patroli-Imbauan Cuaca Ekstrem ke Nelayan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Menghadapi cuaca ekstrem yang belakangan tak menentu, Satuan Polisi Air...