27.7 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
27.7 C
Manokwari
More

    Terima Deklarasi Dukungan DOB-Otsus, Pj Gubernur Papua Barat: Bagus!

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Aliansi Masyarakat Papua dan Masyarakat Nusantara menyerahkan pernyataan sikap terkait dukungan terhadap daerah otonomi baru (DOB) dan Otonomi Khusus (Otsus) Jilid II kepada Penjabat (Pj) Gubernur Papua Barat, Paulus Waterpauw.

    Baca juga:  BPKAD Papua Barat Estimasi Pagu Anggaran OPD di 2024 Turun 60%

    Sebelumnya, Aliansi Masyarakat Papua dan Masyarakat Nusantara telah lebih dahulu menyampaikan deklarasi dukungan di Lapangan Borasi Manokwari, Jumat (10/6/2022). Deklarasi dibacakan Sekretaris Kepala Suku Maybrat di Manokwari, Markus Sraun.

    Atas hal ini, Pj Gubernur Papua Barat menilai bahwa apa yang disampaikan kepala suku sudah cukup baik.

    Baca juga:  SP2020 Lanjutan Papua Barat, Nataniel: Data Akurat Kunci Pembangunan Tepat Sasaran

    “Kita harus lihat perkembangan ke depan untuk melihat kepentingan Papua Barat ke depan. Menurut saya ini bagus,” ujarnya usai menerima poin deklarasi.

    Baca juga:  Pemprov Papua Barat Siagakan 1 Unit Mobil Pemadam Amankan Fordasi

    Ia mengaku akan membahas hasil deklarasi masyarakat Papua dan Nusantara bersama Muspida. “Kita akan bahas dengan Muspida dan atur waktu mereka akan menyampaikan hasil deklarasi ke Jakarta,” paparnya. (LP9/Red)

    Latest articles

    Gelar Jalan Sehat, KPU Manokwari Sosialisasikan Pilkada ke Masyarakat  

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dalam rangka sosialisasi Pemilihan Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Manokwari tahun 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari menggelar acara Jalan Sehat...

    More like this

    Gelar Jalan Sehat, KPU Manokwari Sosialisasikan Pilkada ke Masyarakat  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dalam rangka sosialisasi Pemilihan Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Manokwari tahun...

    Tim Desk Pilkada Pemprov Papua Barat akan Monitoring Persiapan di 7 Kabupaten  

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Sekretaris Desk Pilkada Pemprov Papua Barat Syors Alberth Ortisanz Marini mengatakan, Tim...

    Asisten I Pemprov PB Wanti-wanti ASN: Tetap Netral, Kita Diawasi Bawaslu  

    MANOKWARI,Linkpapua.com - Asisten I Pemprov Papua Barat Syors Alberth Ortisanz Marini memimpin apel gabungan...