26.7 C
Manokwari
Jumat, Maret 14, 2025
26.7 C
Manokwari
More

    Tahun Depan, Terminal Wosi Manokwari Mulai Beroperasi

    Published on

    MANOKWARI,Linkpapua.com – Terminal Wosi Manokwari memasuki pembangunan tahap akhir tahun ini. 2023 terminal siap beroperasi.

    “Tahun depan sudah selesai, tahun 2023 itu sudah siap launching dan dipergunakan,” ujar Kepala Dinas Perhubungan Papua Barat Agustinus Kadakolo mengaku terminal pasar wosi kepada Linkpapua.com usai menghadiri sidang paripurna penyerahan materi LKPj 2021, Senin (11/4/2022).

    Baca juga:  FGD Evaluasi RPJPD, Waterpauw kepada OPD: Manfaatkan Durasi dan Selesaikan Renstra

    Dikatakan Agustinus, tahun ini akan dilakukan finishing pembangunan terminal. Tahun 2023 seluruh perangkat dan sarana prasarana diestimasi telah siap untuk kemudian dioperasikan.

    Baca juga:  Antisipasi Ancaman Siber, Pemprov Papua Barat Launching CSIRT

    “Pada tahun 2022 ini direncanakan pengerjaan finishing. Kalau soal anggaran Belum bisa merinci,” paparnya.

    Baca juga:  Pj Gubernur Ali Baham Minta 4 Pemerintah Daerah Segera Teken NPHD Pilkada 2024

    Dia mengakui, pembangunan Terminal Wosi secara keseluruhan terbagi dalam lima tahap. (LP9/Red)

    Latest articles

    Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni Gelar Ibadah Syukur Usai Dilantik

    0
    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni periode 2025-2030, Yohanis Manibuy dan Joko Lingara, menggelar ibadah syukur usai resmi dilantik. Ibadah berlangsung...

    More like this

    Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni Gelar Ibadah Syukur Usai Dilantik

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni periode 2025-2030, Yohanis Manibuy...

    Gubernur Papua Barat Usulkan 10 DOB ke Komisi II DPR RI

    JAKARTA, LinkPapua.com - Gubernur Papua Barat, Dominggus Mandacan, mengusulkan pembentukan 10 Daerah Otonom Baru...

    Kapolri Rotasi 10 Kapolda, Sejumlah Jenderal Dapat Tugas Baru

    JAKARTA, LinkPapua.com – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo melakukan rotasi besar-besaran di tubuh Polri....