25.8 C
Manokwari
Rabu, Februari 12, 2025
25.8 C
Manokwari
More

    Suriyati Resmi Diumumkan sebagai Calon Pimpinan DPRK Manokwari periode 2024-2029 dari Golkar

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- DPRK Manokwari menggelar Rapat Paripurna tentang pembukaan tahun sidang 2025, penerapan program kerja DPRK Manokwari dan Pengumuman calon pimpinan DPRK Manokwari masa jabatan 2024-2029 pada Senin (20/1/2025).

    Baca juga:  HPSN 2024, Pj Gubernur Ali Baham Soroti Sampah Plastik di Teluk Sawaibu: Butuh Penanganan Bersama

    Rapat Paripurna dipimpin oleh Ketua DPRK Manokwari Jhoni Muid. Dalam pernyataan pembukaannya, ia menjelaskan berdasarkan pertimbangan dari surat DPD Partai Golkar Manokwari perihal surat pemberitahuan pengangkatan wakil ketua 1 DPRK Manokwari tertanda 10 Januari 2025.

    Baca juga:  Jaga Silaturahmi, Fasharkan TNI AL Manokwari Buka Puasa Bersama Wartawan

    “Sesuai ketentuan pemberitahuan itu akan diumumkan dalam Rapat Paripurna untuk diproses lebih lanjut melalui Gubernur Papua Barat,”ujarnya.

    Baca juga:  TP PKK Manokwari Bagi Masker Ke Warga Prafi

    Dalam pemberitahuan tersebut mengusulkan Suriyati sebagai Wakil Ketua 1 DPRK Manokwari dari Partai Golkar. Selanjutnya akan diproses ke pemprov Papua Barat yang nantinya akan dilakukan pelantikan .(LP3/Red)

    Latest articles

    Kanwil Kemenkum Pabar Gelar FGD Pemutakhiran Standar Pelayanan Publik

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kantor Wilayah Kementerian Hukum Papua Barat menggelar Focous Group Discussion (FGD) terkait Pemutakhiran Standar Pelayanan secara daring dan luring (10/2/2025). Kegiatan diselenggarakan menindaklanjuti...

    Suriyati minta Pemda genjot PAD Manokwari

    More like this

    Kanwil Kemenkum Pabar Gelar FGD Pemutakhiran Standar Pelayanan Publik

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kantor Wilayah Kementerian Hukum Papua Barat menggelar Focous Group Discussion (FGD) terkait...

    Jelang Dilantik, Yohanis Manibuy-Joko Lingara Kompak Ukur Seragam PDU di Pancoran

    JAKARTA,LinkPapua.com – Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni terpilih, Yohanis Manibuy – Joko Lingara...

    Alokasi Anggaran untuk Infrastruktur Terancam Dipangkas, Abu Rumkel sebut akan Koordinasi dengan TAPD

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Kebijakan pemerintah pusat dalam upaya efisiensi anggaran mengundang berbagai pernyataan, salah satunya...