25.7 C
Manokwari
Minggu, April 27, 2025
25.7 C
Manokwari
More

    SMART dapat nomor urut 1, HEBO 2

    Published on

    Manokwari-Pasangan calon bupati dan wakil bupati Sius Dowansiba-Muses Rudi F Timisela mendapat nomor urut 1 sedangkan Hermus Indou-Edi Budoyo nomor urut 2.

    Baca juga:  Pimpin Sertijab Pj Sekda PB, Waterpauw: Jangan Pikir Politik, Bekerjalah

    Pengundian nomor urut kandidat yang akan bertarung pada Pilkada serentak tahun 2020 ini dilakukan di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari, Kamis (24/9).

    Baca juga:  Polisi Minta KM Mitra Mulia Segera Kembali ke Manokwari

    Setelah melakukan pengundian nomor urut dua pasangan akan mulai mengikiti tahapan kampanye pada 26 September-5 Desember 2020. Pelaksanaan kampanye akan digelar dengan protokol kesehatan secara ketat. (LPB1/rerd)

    Latest articles

    Prof Roberth Hammar Resmi Jadi Guru Besar Pertama Kampus Swasta Papua

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com – Sejarah baru tercipta di dunia pendidikan Papua. Prof Roberth KR Hammar resmi dikukuhkan sebagai guru besar bidang hukum agraria, menjadi guru...

    More like this

    Wagub Papua Barat soal Ubah Nama Bandara Rendani: Harus Disepakati Semua Pihak

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menyebut perubahan nama Bandara...

    Bupati Manokwari Usul Nama Bandara Rendani Diubah Jadi Bandara Ottow-Geissler

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Bupati Manokwari, Hermus Indou, mengusulkan perubahan nama Bandara Rendani Manokwari menjadi...

    Hermus Indou Ingatkan Pentingnya Kebersamaan Dalam Kehidupan Bermasyarakat

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Manokwari menggelar Halal Bi Halal gabungan pemda...