27.9 C
Manokwari
Selasa, Maret 25, 2025
27.9 C
Manokwari
More

    SiPegaf, Maskot Pilkada Pegunungan Arfak

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Jelang Pemilihan Kepala Daerah, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pegunungan Arfak menggelar sayembara desain maskot dan jingle.

    Ketua KPU Pegunungan Arfak Yosak Saroi menyampaikan, pemilihan maskot dinilai Dewan juri bersama KPU Pegaf.

    Baca juga:  Yo Join 'PD' Raih Dukungan PDIP dan Gerindra di Pilkada Bintuni  

    ”Kami telah memilih maskot dalam pemilihan kepala daerah serentak 27 November mendatang. Ini sudah sesuai dengan karakteristik di Kabupaten Pegaf,”ujar Yosak pada Kamis (20/6/2024).

    Dikatakannya, maskot yang diberinama “SiPegaf” tersebut memiliki akronim Siap Pilkada Berintegrasi Pegunungan Arfak.

    Baca juga:  RUU ASN Disahkan, Tak Ada PHK Massal Honorer

    “Maskot dan jingle ini akan disampaikan saat launching pilkada Pegunungan Arfak akhir Juni mendatang,”tambah dia.

    Pemilihan maskot tersebut terinspirasi dari salah satu hewan endemik di Pegunungan Arfak yaitu burung pintar. Selain itu, dalam maskot tersebut juga ditampilkan aksesoris khas Pegunungan Arfak berupa manik-manik yang mengelilingi tubuh serta menggunakan cawat.(LP3/Red)

    Latest articles

    Percaya Diri, Calvin Verdonk Yakin Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain

    0
    JAKARTA, LinkPapua.com – Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, optimistis skuad Garuda bisa bangkit dan meraih kemenangan saat menghadapi Bahrain dalam laga Kualifikasi Piala Dunia...

    More like this

    Percaya Diri, Calvin Verdonk Yakin Timnas Indonesia Menang Lawan Bahrain

    JAKARTA, LinkPapua.com – Bek Timnas Indonesia, Calvin Verdonk, optimistis skuad Garuda bisa bangkit dan...

    Unipa Cetak 240 Lulusan Baru, Rektor: Siap Bangun SDM Papua

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Universitas Papua (Unipa) kembali mencetak 240 lulusan baru yang siap berkontribusi...

    Kembalikan Dana Pilkada 13 M, Bupati Hermus Apresiasi KPU Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua. com- Bupati Manokwari Hermus Indou mengapresiasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari yang...