27.2 C
Manokwari
Rabu, Mei 21, 2025
27.2 C
Manokwari
More

    Polda Papua Barat Gelar Donor Darah Sambut HUT Humas Polri ke 73

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Dalam rangka memperingati HUT Humas Polri yang ke-73, Bidhumas Polda Papua Barat mengadakan kegiatan sosial berupa donor darah sebagai bentuk dedikasi dan kontribusi nyata. Kegiatan tersebut diselenggarakan pada Selasa (29/10/2024) bertempat di Mapolda Papua Barat.

    Baca juga:  Alokasi Anggaran untuk Infrastruktur Terancam Dipangkas, Abu Rumkel sebut akan Koordinasi dengan TAPD

    IPDA Rustina sebagai PAUR 1 Subbid Multimedia Bidhumas Polda Papua Barat mengatakan diharapkan melalui kegiatan tersebut dapat membantu memenuhi kebutuhan darah dan meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap aksi kemanusiaan.

    “Dalam pelaksanaan donor darah ini kita bekerjasama dengan Biddokes Polda Papua Barat dan Palang Merah Indonesia (PMI) Papua Barat. Kami berupaya untuk terus hadir bagi masyarakat. Kegiatan donor darah ini adalah salah satu bentuk nyata dari upaya kami untuk membantu memenuhi kebutuhan darah,”ungkapnya.

    Baca juga:  Ratusan Guru Unjuk Rasa di DPRD Bintuni, Tolak Hasil Seleksi Guru Kontrak

    Dikatakannya, target donor darah dapat menjangkau semua satker di Polda Papua Barat.

    Baca juga:  Ratusan Calon Anggota Polri Padati Polresta Manokwari

    “Kita menargetkan bisa sebanyak-banyaknya personel Polda yang bisa mengikuti donor. Namun memang sebagian juga sedang dalam operasi pengamanan pilkada,”tambah dia.(LP3/Red)

    Latest articles

    Politisi Gerindra Apresiasi Penangkapan Admin-Anggota Grup ‘Fantasi Sedarah’ oleh Polisi

    0
    JAKARTA, Linkpapua.com-Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Gerindra Martin Daniel Tumbelaka mengapresiasi langkah cepat Polri atas penangkapan admin dan anggota grup Facebook 'Fantasi Sedarah'...

    More like this

    Politisi Gerindra Apresiasi Penangkapan Admin-Anggota Grup ‘Fantasi Sedarah’ oleh Polisi

    JAKARTA, Linkpapua.com-Anggota Komisi III DPR RI Fraksi Gerindra Martin Daniel Tumbelaka mengapresiasi langkah cepat...

    Efisiensi Berlanjut di APBN 2026, Sri Mulyani: Jawaban Saya Tegas, Iya

    JAKARTA, LinkPapua.com - Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan efisiensi anggaran akan tetap menjadi...

    Terlibat Penambangan Emas Tanpa Izin, Lima Warga Diamankan Polres Kaimana

    KAIMANA, Linkpapua.com-Polres Kaimana kembali menggelar Press Release Kasus Penambangan ilegal/tanpa Ijin yang berada di...