28 C
Manokwari
Selasa, November 26, 2024
28 C
Manokwari
More

    Pj Gubernur Papua Barat Ingin Hadirkan Event Pusat Jajanan Nusantara

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Penjabat (Pj) Gubernur Papua Barat, Paulus Waterpauw, menginginkan adanya event khusus pusat jajanan nusantara yang dapat dinikmati masyarakat secara berbayar.

    Menurutnya, hal tersebut sebagai momen pesta rakyat dalam rangka pertumbuhan ekonomi masyarakat.

    Baca juga:  Pangdam Gabriel Pimpin Upacara Sertijab Komandan Brigif 26/GP dan Katopdam XVIII/Kasuari di Teluk Bintuni

    “Acara seperti ini perlu kita pakai sebagai momen pesta rakyat. Pesta rakyat caranya kita fasilitasi sarananya, tempatnya, tapi kita hadirkan semua makanan khas nusantara,” Kata Waterpauw, Rabu (6/7/2022).

    Jika diadakan, kata dia, perlu menggunakan salah satu ruas jalan yang menjadi pusat sentral yang menyajikan beraneka ragam hidangan.

    Baca juga:  Pangdam XVIII/Kasuari Sambut Hangat Demo Konstruktif Mahasiswa-Alumni di Manokwari

    “Mungkin kita blok satu titik jalan dan kita pakai untuk event, kemudian semua orang secara bersama-sama untuk menikmati makan di situ. Itu bayar, tidak gratis karena bagian dari upaya menumbuhkan ekonomi,” paparnya.

    Baca juga:  Pemprov Di-deadline Harus Selesaikan Perdasi-Perdasus dalam 6 Bulan

    Menurutnya, hal ini sebagai momen silaturahmi dengan masyarakat melalui event jajanan nusantara dan sebagai upaya pertumbuhan ekonomi masyarakat. (LP9/Red)

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat: Penyalahgunaan C-Pemberitahuan Bisa Dijerat Pidana

    0
    MANOKWARI,linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johnny Eddizon Isir menegaskan, penyalahgunaan pada C-Pemberitahuan bisa dijerat pidana. "Siapapun yang menyalahgunakan undangan yang menyebabkan terjadinya PSU akan diproses...

    More like this

    Kapolda Papua Barat: Penyalahgunaan C-Pemberitahuan Bisa Dijerat Pidana

    MANOKWARI,linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol Johnny Eddizon Isir menegaskan, penyalahgunaan pada C-Pemberitahuan bisa dijerat...

    Kapolda Papua Barat dan Pj Gubernur Cek Kesiapan Pilkada Serentak Di Maybrat  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Jelang pelaksanaan Pilkada Serentak, Kabupaten Maybrat menjadi salah satu daerah yang mendapat...

    DPD BKPRMI Manokwari ajak Pemuda Masjid Gunakan Hak Suara dalam Pilkada

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Ketua DPD Badan Koordinasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) Manokwari Masrawi Aryanto mengajak...