27.3 C
Manokwari
Rabu, April 16, 2025
27.3 C
Manokwari
More

    Pemda Manokwari Gelar Pawai Pemilu Damai, Diikuti Ratusan Massa

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pemda Manokwari menggelar Pawai Pemilu Damai pada Sabtu (3/2/2024) dengan mengambil start di jalan Percetakan Negara Sanggeng dan finish di halaman kantor Bupati Manokwari. Pawai dilepas oleh Bupati Manokwari Hermus Indou.

    Baca juga:  Kapolda Papua Barat Tinjau Lokasi Bentrok Massa di THM

    “Dengan pawai damai yang dilaksanakan hari ini semoga dapat memberikan manfaat bagi semua. Kita berharap pemilu 2024 dapat berjalan damai dan lancar serta yang terpenting melalui pemilu ini dapat menghasilkan pemimpim yang terbaik bagi bangsa dan daerah,”ujar Bupati saat melepas pawai.

    Baca juga:  Temui Bupati Teluk Bintuni, Robert Hammar Sampaikan 3 Hal Penting

    Hermus juga mengungkapkan melalui pemilu dapat meningkatkan pembangunan dan berjalan baik. Dia mengajak peserta pemilu menyambut pemilu dengan penuh persaudaraan dan kesatuan.

    Baca juga:  Pasokan BBM ke Bintuni Pulih, Hari ini Puluhan Ton Pertalite-Solar Tiba

    “Terima kasih kepada partai-partai yang berpartisipasi dalam pawai ini. Semoga berjalan lancar,”tutupnya.

    Selain pawai, juga dilaksanakan deklarasi pemilu damai dari peserta pemilu 2024.(LP3/Red)

    Latest articles

    Reses di Fakfak, Fachry Tura Terima Aspirasi soal Air Bersih hingga...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kebutuhan air bersih dan minimnya fasilitas olahraga menjadi aspirasi utama yang disampaikan warga Kampung Tanama, Kabupaten Fakfak, saat reses Anggota DPR...

    More like this

    Reses di Fakfak, Fachry Tura Terima Aspirasi soal Air Bersih hingga Fasilitas Olahraga

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kebutuhan air bersih dan minimnya fasilitas olahraga menjadi aspirasi utama yang...

    Dilantik Wagub, Eko Heri Winarno Resmi Jabat Kepala BPKP Papua Barat

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Eko Heri Winarno resmi dilantik sebagai Kepala Perwakilan Badan Pengawasan Keuangan...

    Sinergi Cegah Korupsi, Bupati Bintuni Ikuti Rakor Pedoman MCSP KPK 2025

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, mengikuti rapat koordinasi (rakor) sosialisasi...