29.3 C
Manokwari
Minggu, November 24, 2024
29.3 C
Manokwari
More

    Kodam XVIII Kasuari Terima Sapi Kurban dari Panglima TNI dan Bupati Manokwari

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com—Kodam XVIII Kasuari juga melakukan pemotongan hewan kurban di momentum perayaan Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah/2023, Kamis (29/3/2023)

    Hewan kurban yang diterima sebanyak 9 ekor sapi dan satu ekor kambing. Hewan kurban ini berasal dari Panglima TNI, Bupati Manokwari, dan jajaran Kodam.

    Baca juga:  54 Peserta Meriahkan Lomba Perahu Hias Polres Manokwari

    Kapoksahli Pangdam, Brigjen TNI Subagyo Irianto berkesempatan menyerahkan secara simbolis sapi pemberian Panglima TNI kepada ketua panitia kurban di halaman Masjid Istiqlal Kodam.

    Baca juga:  Pangdam Kasuari Pesan Prajurit Yonif 761/KA Nikmati Tiap Tugas Sesuai Level

    Dalam kesempatan itu, Aspers Kasdam, Kolonel Inf Jatmiko Aryanto  juga menyerahkan satu ekor sapi kurban dari Pangdam Kasuari kepada  pengurus Masjid Istiqlal.

    Baca juga:  Komisi C DPRD Manokwari Soroti Rendahnya Kualitas Pekerjaan Tahun Anggaran 2022

    Penyembelihan sapi dilakuakn di lingkungan Masjid Istiqlal.

    Selanjutnya daging hasil kurban disalurkan kepada kaum duafa, fakir miskin, orang-orang yang kurang mampu dan yang berhak di lingkungan Kodam. (*)

    Latest articles

    Bupati Matret Kokop Lepas Distribusi Logistik Pilkada ke 5 Distrik di...

    0
    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- Bupati Teluk Bintuni Matret Kokop melepas secara simbolis pendistribusian logistik Pilkada 2024, Minggu (24/11/2024). Acara pelepasan berlangsung di halaman Kantor Komisi Pemilihan...

    More like this

    Jadwal Kampanye Berakhir, KPU Manokwari Mulai Copot APK Calon  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dengan memasuki masa tenang pemilu, Komisi Pemilihan Umum ( KPU)Kabupaten Manokwari telah...

    Diujung Masa Kampanye Pilkada, HERO Terima Sejumlah Aspirasi Warga Amban  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Beberapa jam jelang masa tenang kampanye pilkada serentak tahun 2024, Hermus Indou-Mugiyono...

    Kampanye Hari Terakhir, Trisep Yakin HERO Raih Suara Maksimal di Amban

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pada hari terakhir kampanye, pasangan Calon Kepala Daerah Manokwari Hermus Indou-Mugiyono (HERO)...