26.7 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
26.7 C
Manokwari
More

    Keluarga Yasman Yasir Salurkan Tiga Ekor Sapi sebagai Hewan Kurban

    Published on

    TELUK BINTUNI, Linkpapua.com – Keluarga besar Yasman Yasir melaksanakan tradisi penyembelihan hewan kurban dalam rangka perayaan Iduladha 1444 H/2023 M. Sebanyak tiga ekor sapi disalurkan ke masjid-masjid di Kabupaten Teluk Bintuni, Papua Barat, Rabu (28/6/2023).

    Baca juga:  Pemkab Bintuni Bagikan 53 Ekor Sapi Kurban, Ditambah 2 dari Pemprov

    Penyerahan pertama dilakukan Akmal Yasir, adik Yasman Yasir, kepada panitia kurban Masjid Al-Muttaqin, Kampung Lama, yang diwakili Abdul Malik.

    Lalu, Masjid Nurul Jihad, Kampung Nelayan, menerima hewan kurban secara langsung dari Yasman Yasir. Takmir Masjid Nurul Jihad menerima satu ekor sapi sebagai bagian dari sumbangan tersebut.

    Baca juga:  Kukuhkan Pengurus KONI Papua Barat, Marciano Norman: Terus Berkarya

    Selain itu, satu ekor sapi diserahkan kepada pengurus Masjid Al-Munawaroh, oleh Fitri Yasir, mewakili keluarga besar.

    Yasman Yasir, yang juga Anggota DPRD Kabupaten Teluk Bintuni, menjelaskan keluarga besarnya menyalurkan total tiga ekor sapi.

    Baca juga:  Teluk Bintuni Butuh Sosok Putra Daerah Kawal Pembangunan di Senayan

    “Semoga hewan kurban yang kami berikan menjadi berkah untuk semua,” ujar Ketua DPW PPP Papua Barat ini. (LP5/Red)

    Latest articles

    Kunjungi Fakfak, Ali Baham Minta Lintas Komponen Jaga Sinergi Jelang Pilkada

    0
    FAKFAK,Linkpapua.com - Penjabat Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere bersama Tim Desk Pilkada berkunjung ke Kabupaten Fakfak. Ali Baham menegaskan, kunjungan ini dalam rangka...

    More like this

    Kunjungi Fakfak, Ali Baham Minta Lintas Komponen Jaga Sinergi Jelang Pilkada

    FAKFAK,Linkpapua.com - Penjabat Gubernur Papua Barat, Ali Baham Temongmere bersama Tim Desk Pilkada berkunjung...

    Terbukti Korupsi, Mantan Plt Kepala BKPP Teluk Bintuni Divonis 4 Tahun Penjara 

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com – Mantan Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan (BKPP)...

    Bawaslu Papua Barat ajak Media Terlibat Sukseskan Pilkada Serentak  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Papua Barat menggelar Media Gathering bersama puluhan awak...