27 C
Manokwari
Rabu, Maret 26, 2025
27 C
Manokwari
More

    Hermus ajak Warga Flobamora ikut membangun Manokwari

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Bupati Manokwari Hermus Indou menghadiri Lepas sambut tahun 2025 yang digelar oleh Kerukunan Keluarga Besar Flobamora Papua Barat pada Minggu (19/1/2025) di aula Unipa.

    Dalam kesempatan tersebut, Hermus mengajak warga Flobamora ikut bersama-sama warga lainnya untuk berkontribusi dalam pembangunan di Manokwari.

    Baca juga:  Breaking News: Masyarakat Segel Kantor Bupati Manokwari

    “Warga Flobamora tidak ke mana-mana tapi ada dimana-mana. Kehadiran Flobamora di tanah Papua merupakan takdir agar bersama membangun daerah ini,”ujar Hermus.

    Baca juga:  Tutup MTQ X, Bupati Hermus Target Kafilah Manokwari Juara di Tingkat Provinsi  

    Diungkapkannya, Lepas sambut juga menjadi refleksi perjalanan sepanjang tahun sebelumnya dan juga harapan lebih baik lagi ditahun ini. Hermus juga mengajak untuk bekerja lebih keras dan membangun kebersamaan melanjutkan pembangunan.

    Baca juga:  Sekda Papua Barat Minta Dukung Pendataan Awal Registrasi Sosial Ekonomi

    Sementara itu, Ketua Flobamora Papua Barat Clinton Talo mengajak warga Flobamora untuk bahu-membahu membangun bersama pemerintah membangun Papua Barat.(LP3/Red)

    Latest articles

    Yusak Sayori Reses di Sumber Boga Masni, Warga Inginkan Kelanjutan Pengerjaan...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Anggota DPRK Manokwari Yusak Sayori akhir pekan lalu menggelar Resesnya di kampung Sumber Boga Masni. Dalam reses tersebut, dimanfaatkan oleh Sayori untuk...

    More like this

    Yusak Sayori Reses di Sumber Boga Masni, Warga Inginkan Kelanjutan Pengerjaan Drainase

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Anggota DPRK Manokwari Yusak Sayori akhir pekan lalu menggelar Resesnya di kampung...

    Lani Lakotani Resmi Pimpin BKOW Papua Barat Periode 2025-2030

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Lani Lakotani resmi menjabat sebagai Ketua Badan Kerja Sama Organisasi Wanita...

    Bupati Bintuni Tinjau Pabrik Sagu di Distrik Tomu, Dorong Pengembangan Pangan Lokal

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Bupati Teluk Bintuni, Yohanis Manibuy, meninjau pabrik pengolahan sagu di...