26.3 C
Manokwari
Jumat, November 22, 2024
26.3 C
Manokwari
More

    Hari ini, PDIP Manokwari Resmi Daftarkan 30 Bacaleg ke KPU

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– DPC Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) resmi mendaftarkan bakal calon anggota legislatifnya ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari, Kamis (11/5/2023). Partai berlogo banteng ini diantar ratusan simpatisan pendukung.

    Baca juga:  Situasi COVID-19 sembilan daerah di Papua Barat penyelenggara Pilkada

    Ketua DPC PDI-P Manokwari Hermus Indou menyampaikan pihaknya mendaftarkan 30 bacaleg untukn Pemilu 2024. Ia memastikan 30 bacaleg adalah figur figur terbaik PDIP.

    Baca juga:  Antisipasi Pemilih Ganda, Disdukcapil Manokwari Perketat Proses Coklit

    ”PDIP siap bertarung menyukseskan Pemilu 2024. Seluruh komponen mari bahu membahu mensukseskan pesta demokrasi,” ujar Hermus Indou.

    Dikatakannya, DPC PDI-P berharap di Pemilu 2024 bisa berjalan sesuai konstitusi, demokratis dan meningkatkan martabat demokrasi Indonesia.

    Baca juga:  Bawaslu Soroti Penggelembungan Jumlah DPS di Pegaf: Harus Dibongkar

    Sementara Ketua KPU Manokwari Applena Rumaikeuw mengungkapkan, DPC PDI-P merupakan partai kedua yang melakukan pendaftaran ke KPU Manokwari. (LP3/Red)

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat bersama Forkopimda Tinjau Lokasi Ketahanan Pangan di Fakfak

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir,S.I.K.,M.T.C.P. bersama PJ. Gubernur Provinsi Papua Barat beserta Forkopimda Provinsi Papua Barat melakukan peninjauan lokasi ketahanan...

    More like this

    Kapolda Papua Barat bersama Forkopimda Tinjau Lokasi Ketahanan Pangan di Fakfak

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir,S.I.K.,M.T.C.P. bersama PJ. Gubernur Provinsi Papua...

    Haryono May Hadirkan Pimpinan Komisi II DPR RI dalam Kampanye HERO, Komitmen Hadirkan DOB Kota Manokwari

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Pada kampanye akbar Hermus Indou-Mugiyono (HERO) beberapa waktu lalu, salah satu jurkam...

    Pengusulan Matret Kokop Sebagai Bupati Teluk Bintuni Segera Diajukan ke Kemendagri 

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- DPRK Teluk Bintuni selesai menggelar rapat paripurna istimewa pemberhentian Bupati Teluk Bintuni...