26.8 C
Manokwari
Selasa, April 29, 2025
26.8 C
Manokwari
More

    Duduk di Komisi yang Bidangi Pendidikan, Trisep Kambuaya: Harus ada Perda untuk Pendidikan Gratis

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Trisep Kambuaya anggota DPRK Manokwari yang duduk dikomisi IV DPRK Manokwari mengatakan sejumlah prorogram dibidang pendidikan menjadi perhatian serius. Salah satunya adalah membentuk produk hukum yang menjadi dasar pelaksanaan pendidikan gratis di Manokwari.

    “Untuk AKD sudah terbentuk, tinggal ditetapkan. Saya mendapat kepercayaan dikomisi yang membidangi pendidikan. Tentu pendidikan menjadi salah satu sektor yang harus mendapat perhatian serius. Kita akan sampaikan aspirasi kepada kepala daerah terkait infrastruktur pendidikan, kesejahteraan guru maupun bantuan pendidikan,”ujar Trisep Rabu (16/10/2024) di kantor DPRK Manokwari.

    Baca juga:  Papua Barat Perpanjang PPKM, 5 Wilayah Masih di Level 3

    Diungkapkan politisi PDI-Perjuangan tersebut pihaknya siap membackup program dari kepala daerah.

    Baca juga:  Kasus Yayasan Tipari: Rp7,8 M Kucur, Bangunan Kampus Hanya Tiang dan Rerumputan

    “Untuk mewujudkan pendidikan gratis harus ada produk hukumnya sehingga menjadi landasan hukum bagi pemda untuk melaksanakannya. Kita rindu sekali tata kelola pendidikan di Manokwari dapat semakin baik agar itu bisa dirasakan langsung oleh masyarakat di Manokwari,”tambah dia.

    Baca juga:  Reses ke Membey, Ketua DPR Papua Barat Soroti Akses Transportasi

    Diungkapkan Trisep, pihaknya tidak hanya mendorong, tetapi bagaimana pelaksanaan tata kelola pendidikan dapat berjalan sesuai dengan amanat undang-undang termasuk dalam alokasi anggaran di APBD.(LP3/Red)

    Latest articles

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    0
    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat Daya, menggelar kerja bakti membersihkan Tempat Pemakaman Umum (TPU) di...

    More like this

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat...

    Halalbihalal Korpri Raja Ampat, Bupati Ajak Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Bupati Raja Ampat, Orideko Iriano Burdam, mengajak seluruh Aparatur Sipil...

    Kejari Manokwari Usut Penyimpangan KUR Bank Papua, Indikasi Kerugian Miliaran

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Manokwari, Papua Barat, tengah mengusut dugaan penyimpangan penyaluran...