25.8 C
Manokwari
Jumat, April 25, 2025
25.8 C
Manokwari
More

    Cegah Chaos di Pilkada, Polres Teluk Bintuni Gelar Latpra OMP

    Published on

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com– Polres Teluk Bintuni menggelar Latpra Operasi Mantap Praja ((OMP) Tangguh II 2024 di Aula Andriano Ananta Mapolres Teluk Bintuni, Kamis (01/08/2024). Latpra digelar sebagai persiapan menghadapi Pilkada 2024.

    Latpra dibuka Wakapolres Teluk Bintuni Kompol Ade Luther Far-Far. Hadir Kabag Ops AKP Sakaria Tampo, para pejabat serta Komisioner KPU dan Bawaslu Teluk Bintuni.

    Baca juga:  Safari Ramadhan Pertama di Masjid Al-Hikmah, Hermus Berpesan Jaga Kerukunan

    Wakapolres Kompol Ade Luther Far-Far mengatakan, Latpra Operasi Mantap Praja Tangguh II ini digelar dalam rangka persiapan pengamanan Pemilukada Bupati dan Wakil Bupati Teluk Bintuni 2024. Latpra bertujuan untuk mempersiapkan personel Polri dengan membekali pengetahuan dan keterampilan untuk mencegah terjadinya chaos.

    Baca juga:  Australia Vs Indonesia: Emil Audero Berpotensi Debut, Ini Prediksi Starting XI

    “Kepasa peserta saya harap untuk menyimak dengan baik materi. Jika ada yang belum paham atau belum mengerti bisa ditanyakan dalam kesempatan ini,” ucapnya.

    Baca juga:  Polisi Minta TPS Zona Sangat Rawan di Bintuni Dipindahkan, KPU Kaji

    Selanjutnya, ada pemaparan oleh pemateri yang dibawakan oleh
    narasumber eksternal dari KPU dan Bawaslu Teluk Bintuni. Serta masing-masing para Kasatgas Operasi Mantap Praja Tangguh II. (LP5/red)

    Latest articles

    Toni Wenas Lantik Roberth Hammar sebagai Ketua PAPPRI Papua Barat

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Umum DPP Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu, dan Pemusik Republik Indonesia (PAPPRI), Toni Wenas melantik pengurus DPD PAPPRI Papua Barat periode...

    More like this

    Toni Wenas Lantik Roberth Hammar sebagai Ketua PAPPRI Papua Barat

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Umum DPP Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu, dan Pemusik Republik Indonesia...

    Charles Imbir Jelang Pelantikan DPP Hanura: Jadilah Pilar Jawab Kesenjangan di Papua

    JAKARTA, LinkPapua.com - Ketua DPD Partai Hanura Papua Barat Daya, Charles AM Imbir, menyatakan...

    1.741 Casis Jalani Tes Psikologi Bintara Polri

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Polda Papua Barat tengah melaksanakan tahapan seleksi penting bagi para calon anggota...