28.1 C
Manokwari
Sabtu, April 26, 2025
28.1 C
Manokwari
More

    Bupati Mansel: Normalisasi Kampung Persiapan Dahulu, Pelantikan Lurah Kemudian

    Published on

    MANOKWARI SELATAN, LinkPapua.com – Bupati Manokwari Selatan (Mansel), Markus Waran, menyampaikan perkembangan terkait jadwal pelantikan lurah di tiga kelurahan di Kabupaten Mansel.

    Markus menyampaikan itu saat pembagian surat keputusan (SK) kepala kampung persiapan di Pendopo Lahai Roi, beberapa waktu lalu.

    Baca juga:  Presiden Jokowi: Indonesia Resmi Cabut Status Pandemi Covid-19

    Ia mengungkapkan, tiga lurah yang akan dilantik adalah Sabri, Ransiki, dan Abreso. Namun, pelantikan akan dilaksanakan setelah kondisi kampung-kampung persiapan sudah normal.

    Baca juga:  Tingkat Kesembuhan Covid-19 di RS Elia Waran Capai 94 Persen

    “Pelantikan akan kita laksanakan setelah kampung-kampung persiapan yang ada sudah normal. Rencana tiga bulan ke depan,” ujar Markus.

    Pelantikan lurah baru ini, kata dia, akan menjadi langkah awal sebelum dilanjutkan dengan pelantikan kepala distrik.

    Baca juga:  Bupati Mansel Teken MoU Penyusunan dan Pelaksanaan KLHS RPJMD dengan Tim Unipa

    Markus berharap dengan adanya pelantikan pejabat di tingkat kampung dan distrik, pelayanan kepada masyarakat dapat makin baik. (LP11/Red)

    Latest articles

    Bawaslu Mansel Gelar Media Gathering Perkuat Sinergi Pengawasan Non-Tahapan

    0
    MANSEL, LinkPapua.com - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Manokwari Selatan (Mansel) menggelar media gathering bersama insan pers, pegiat pemilu, dan pemangku kepentingan lainnya. Kegiatan yang...

    More like this

    Bawaslu Mansel Gelar Media Gathering Perkuat Sinergi Pengawasan Non-Tahapan

    MANSEL, LinkPapua.com - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Manokwari Selatan (Mansel) menggelar media gathering...

    BP3OKP Papua Barat Dorong Penguatan Faskes Tingkat Bawah untuk Deteksi Dini Penyakit

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Badan Pengarah Percepatan Pembangunan Otonomi Khusus Papua (BP3OKP) Papua Barat menegaskan...

    Toni Wenas Lantik Prof Roberth Hammar sebagai Ketua PAPPRI Papua Barat

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Ketua Umum DPP Persatuan Artis Penyanyi, Pencipta Lagu, dan Pemusik Republik Indonesia...