25.9 C
Manokwari
Selasa, Maret 4, 2025
25.9 C
Manokwari
More

    Atlet Domino Perorangan Papua Barat Terhenti di 16 Besar Porwanas Kalsel  

    Published on

    BANJARMASIN, Linkpapua.com- Dihari pertama cabang olahraga domino Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV tahun 2024, di Banjarmasin Kalimantan Selatan, atlet Papua Barat Elyas Estrada terhenti dibabak 16 besar didomino perorangan kategori terbuka.

    Dibabak 16 besar, Papua Barat yang tergabung di grup A bersama Jambi, Banten dan Lampung, Papua Barat harus mengakui Jambi dan Banten yang lolos ke 8 besar.

    Baca juga:  Rangkaian Forum Pra-Kapnas Wilayah Pamalu, SKK Migas - KKKS Kunjungi Poltek Pelayaran Sorong

    Ketua Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) PWI Papua Barat Adrian Kairupan mengatakan keikutsertaan kontingen papua barat dalam Cabang Olahraga (Cabor) Domino yang perdana ini memberikan pengalaman yang berharga bagi kontingen Papua Barat.

    Baca juga:  Media Gathering BP Indonesia, Ajang Tumbuhkan Kolaborasi

    ”Ini memberikan pengalaman yang berharga. Tentu setelah ini akan kita persiapkan kembali agar dievent-event mendatang kita bisa meraih prestasi lebih baik lagi,”ujarnya Kamis (22/8/2024) di venue cabor domino.

    Baca juga:  Turnamen Catur Yayas Cup 2023 Berakhir, Diharap Jadi Agenda Rutin

    Papua Barat sendiri sempat lolos ke 16 setelah menjalani play off bersama Jawa Timur dan Sulawesi Selatan. Meskipun gagal dinomor perorangan domino, Papua Barat masih menyisakan 2 nomor yaitu domino perorangan tertutup dan domino berpasangan terbuka.(LP3/Red)

    Latest articles

    Dinas Diminta Antisipasi Penumpukan Siswa saat PPDB, Trisep Dorong Pemerataan Kualitas...

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Penumpukan siswa pada sekolah tertentu saat Penerimaan Siswa Didik Baru (PPDB) di Manokwari merupakan rutinitas tahunan yang selalu terjadi. Untuk itu DPRK Manokwari...

    More like this

    Dinas Diminta Antisipasi Penumpukan Siswa saat PPDB, Trisep Dorong Pemerataan Kualitas Pendidikan

    MANOKWARI, Linkpapua.com-Penumpukan siswa pada sekolah tertentu saat Penerimaan Siswa Didik Baru (PPDB) di Manokwari...

    RDP DPRK Manokwari dengan Dinas Pendidikan Bahas MBG

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Komisi IV DPRK Manokwari menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Dinas Pendidikan...

    Pemprov Papua Barat Usul Pembangunan Depot BBM di Mansel

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Papua Barat mengusulkan pembangunan depot bahan bakar minyak...