26.8 C
Manokwari
Selasa, April 29, 2025
26.8 C
Manokwari
More

    Cegah Gesekan Antar Aparat, TNI Gelar Razia THM di Teluk Bintuni

    Published on

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com– Tim gabungan TNI dari Kodim 1806/TB, Subdenpom Bintuni, Deninteldam dan Posda Bintuni menggelar razia tempat hiburan malam di Teluk Bintuni, Selasa malam (25 /2/2025). Razia digelar untuk mencegah potensi gesekan antaraparat TNI-Polri.

    Baca juga:  DPC FGM Manokwari Siap Dilantik 15 Desember

    “Ini adalah upaya pencegahan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Teluk Bintuni. Selain itu untuk menetralisir serta mencegah terjadinya gesekan antara TNI/Polri yang dapat melanggar hukum” ujar Dandim 1806 Teluk Teguh Letkol INF Teguh Eko Efendi, Rabu (26/2/2025).

    Baca juga:  Serapan Anggaran Pemprov Papua Barat Semester I 2023 Baru 25 Persen

    Teguh mengatakan, operasi Gaktibkum dipimpin oleh Lettu Cpm Agung Andriyanto (Dansubdenpom XVIII/1-1 Bintuni), Lettu Inf Tampubolon (Dantim Deninteldam XVIII/Ksr Wil. Bintuni), Pelda Slamet (Dan Unit Intel Kodim 1806/TB).(LP5/Red)

    Latest articles

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    0
    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat Daya, menggelar kerja bakti membersihkan Tempat Pemakaman Umum (TPU) di...

    More like this

    IPPN Raja Ampat Gelar Kerja Bakti Bersihkan TPU Waisai Kota

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Ikatan Pengusaha Papua Nusantara (IPPN) Kabupaten Raja Ampat, Papua Barat...

    Halalbihalal Korpri Raja Ampat, Bupati Ajak Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat

    RAJA AMPAT, LinkPapua.com - Bupati Raja Ampat, Orideko Iriano Burdam, mengajak seluruh Aparatur Sipil...

    Kejari Manokwari Usut Penyimpangan KUR Bank Papua, Indikasi Kerugian Miliaran

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Kejaksaan Negeri (Kejari) Manokwari, Papua Barat, tengah mengusut dugaan penyimpangan penyaluran...