28 C
Manokwari
Rabu, November 27, 2024
28 C
Manokwari
More

    Rekapitulasi di KPU Manokwari Rampung, PDI-P Dulang Kursi Terbanyak

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari merampungkan pleno rekapitulasi dan penghitungan suara Selasa (5/3/2024) malam. Distrik Manokwari Barat yang terdiri dari 2 daerah pemilihan (dapil) menjadi distrik terakhir yang disahkan oleh KPU Manokwari.

    Baca juga:  Polres Manokwari Serahkan Berkas Perkara ke Kejari, Tersangka Narkoba Ditunggu Hukuman 20 Tahun Penjara

    Ketua KPU Manokwari Christin.R. Rumkabu sebelum menetapkan hasil rekapitulasi pada distrik Manokwari Barat sempat meminta tanggapan dari saksi masing-masing partai politik.

    “Untuk DPRD kabupaten Manokwari distrik Manokwari Barat saya nyatakan sah. Setelah selesai semua pencermatan dan dianggap hasilnya diterima maka kita tetapkan bersama melalui tanda tangan dari KPU, Bawaslu dan juga saksi-saksi sehingga diserahkan sebagai pertanggung jawaban kepada partai politik. Selanjutnya akan dilaksanakan pleno tingkat provinsi,”ungkapnya.

    Baca juga:  Tekan Stunting, Pemprov Papua Barat Salurkan Sembako untuk Tambahan Gizi Balita

    Dari pleno yang dilaksanakan oleh KPU Manokwari selama 2 hari untuk DPRD Manokwari, Partai Demokrasi Indonesia(PDI-Perjuangan) menjadi partai pemenang dengan mendapatkan 5 kursi. PDI-Perjuangan memperoleh 2 kursi di dapil 1, 1 kursi di dapil 2, 1 kursi dapil 3 dan 1 kursi didapil 4.(LP3/Red)

    Latest articles

    STKIP Muhammadiyah Manokwari Wisuda 97 Lulusan, Sudah Cetak 1.580 Sarjana

    0
    MANOKWARI,Linkpapua.com - STKIP Muhammadiyah Manokwari kembali mewisuda 97 lulusan. 97 mahasiswa ini berasal dari 5 program studi yakni pendidikan matematika, pendidikan bahasa Inggris, biologi,...

    Bupati Manokwari Sebut Pilkada Berjalan Lancar

    More like this

    STKIP Muhammadiyah Manokwari Wisuda 97 Lulusan, Sudah Cetak 1.580 Sarjana

    MANOKWARI,Linkpapua.com - STKIP Muhammadiyah Manokwari kembali mewisuda 97 lulusan. 97 mahasiswa ini berasal dari...

    Lakukan Penyekatan Sejak Pagi, Kapolresta Manokwari : Tidak Ditemukan Mobilisasi Massa

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Sebagai upaya pencegahan mobilisasi massa, Polresta Manokwari sejak pagi melakukan penyekatan pada...

    Bupati Manokwari Sebut Pilkada Berjalan Lancar

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari bersama pimpinan Forkopimda Manokwari memantau pelaksanaaan pilkada serentak melalui videoconfrencr...