25.8 C
Manokwari
Minggu, April 27, 2025
25.8 C
Manokwari
More

    Rekapitulasi di KPU Manokwari Rampung, PDI-P Dulang Kursi Terbanyak

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com– Komisi Pemilihan Umum (KPU) Manokwari merampungkan pleno rekapitulasi dan penghitungan suara Selasa (5/3/2024) malam. Distrik Manokwari Barat yang terdiri dari 2 daerah pemilihan (dapil) menjadi distrik terakhir yang disahkan oleh KPU Manokwari.

    Baca juga:  Kursi DPR Papua Barat, Fery Auparay Raih Suara Tertinggi di Teluk Wondama

    Ketua KPU Manokwari Christin.R. Rumkabu sebelum menetapkan hasil rekapitulasi pada distrik Manokwari Barat sempat meminta tanggapan dari saksi masing-masing partai politik.

    “Untuk DPRD kabupaten Manokwari distrik Manokwari Barat saya nyatakan sah. Setelah selesai semua pencermatan dan dianggap hasilnya diterima maka kita tetapkan bersama melalui tanda tangan dari KPU, Bawaslu dan juga saksi-saksi sehingga diserahkan sebagai pertanggung jawaban kepada partai politik. Selanjutnya akan dilaksanakan pleno tingkat provinsi,”ungkapnya.

    Baca juga:  DBH Migas Teluk Wondama Meroket Dua Kali Lipat, Sentuh Rp96 M

    Dari pleno yang dilaksanakan oleh KPU Manokwari selama 2 hari untuk DPRD Manokwari, Partai Demokrasi Indonesia(PDI-Perjuangan) menjadi partai pemenang dengan mendapatkan 5 kursi. PDI-Perjuangan memperoleh 2 kursi di dapil 1, 1 kursi di dapil 2, 1 kursi dapil 3 dan 1 kursi didapil 4.(LP3/Red)

    Latest articles

    Manokwari United Tersingkir di Putaran Nasional Liga 4 2024/2025

    0
    BANYUWANGI, LinkPapua.com - Perjalanan Manokwari United di putaran nasional Liga 4 2024/2025 berakhir setelah gagal melaju dari babak 64 besar. Hasil minor dalam dua...

    More like this

    Manokwari United Tersingkir di Putaran Nasional Liga 4 2024/2025

    BANYUWANGI, LinkPapua.com - Perjalanan Manokwari United di putaran nasional Liga 4 2024/2025 berakhir setelah...

    Wagub Papua Barat Tegaskan Pemangkasan Anggaran Tak Bisa Dikecualikan

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Wakil Gubernur (Wagub) Papua Barat, Mohamad Lakotani, menegaskan pemangkasan anggaran akibat...

    Prof Roberth Hammar Resmi Jadi Guru Besar Pertama Kampus Swasta Papua

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Sejarah baru tercipta di dunia pendidikan Papua. Prof Roberth KR Hammar...