27.9 C
Manokwari
Senin, Mei 6, 2024
27.9 C
Manokwari
More

    346 ASN Dilingkup Pemkab Manokwari Naik Pangkat

    Published on

    Manokwari, linkpapua.com- Wakil Bupati Kabupaten Manokwari Edi Budoyo menyerahkan SK kenaikan pangkat untuk 346 aparatur sipil negara (ASN) di lingkup Pemkab Manokwari pada, Senin (6/3/2023) di lapangan apel kantor bupati Manokwari.

    Baca juga:  DPRD Manokwari Setujui Ranperda Pertanggungjawaban APBD 2022

    “ SK kenaikan pangkat untuk para ASN per 1 April 2023, tapi SK sudah diterima dari bulan Maret. Ini suatu kemajuan yang bagus, agar gaji masuk tepat waktu di bulan April nanti,” ujar Budoyo.

    Baca juga:  Dari Puncak HUT Manokwari, Hermus: Dana Terbatas, tapi Kita Bisa Membangun

    Dikatakan wakil bupati, proses pengusulan kenaikan pangkat sudah mengalami kemajuan.“Ini suatu kebanggaan yang luar biasa, karena sudah mengalami kemajuan dibandingkan ketika dulu saya masih aktif menjadi ASN. Ini suatu capaian jadi harus di syukuri,” kata wabup

    Baca juga:  Bupati Hermus Beri Sinyal Mutasi Pejabat

    Dengan adanya kenaikan pangkat tersebut, Budoyo berharap harus menjadi penyemangat melaksanakan rutinitas ASN untuk melayani masyarakat di daerah ini.(LP3/Red).

    Latest articles

    Pj Sekda PB Ultimatum Kepala OPD yang Telat Laporkan Paket Pekerjaan

    0
    MANOKWARI, linkpapua.com- Pj Sekda Provinsi Papua Barat Yacob Fonataba mengeluhkan sikap para pimpinan OPD yang belum juga melaporkan progres paket-paket pekerjaan yang telah dijalankan....

    More like this

    Pj Sekda PB Ultimatum Kepala OPD yang Telat Laporkan Paket Pekerjaan

    MANOKWARI, linkpapua.com- Pj Sekda Provinsi Papua Barat Yacob Fonataba mengeluhkan sikap para pimpinan OPD...

    Teluk Bintuni Tetapkan Target Pembangunan 2021-2026: Fokus Dorong Infrastruktur Ekonomi 

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com - Pemkab Teluk Bintuni menetapkan dua skala prioritas pembangunan 2021-2026. Dua prioritas...

    Pj Sekda PB Tegaskan tak Ada Lagi Penambahan Honorer Mulai Tahun ini

    MANOKWARI, linkpapua.com - Pj Sekda Provinsi Papua Barat Yacob Fonataba mengatakan, tak ada lagi...