26.3 C
Manokwari
Sabtu, November 23, 2024
26.3 C
Manokwari
More

    Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Papua

    Published on

    PAPUA, LinkPapua.com – Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo (M) 5,1 mengguncang wilayah Provinsi Papua.

    Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan gempa terjadi pukul 14.59 WIB, Rabu (11/1/2023).

    Baca juga:  Gempa Bumi Magnitudo 5,1 Guncang Sarmi Papua

    Pusat gempa berada di 2,64 lintang selatan,137,02 bujur timur atau 44 km timur laut Waropen, Papua, dengan kedalaman 60 km.

    Baca juga:  Forum Masyarakat SAIRERI Usul Keterwakilan OAP di DPR RI dari Jalur Afirmasi

    “Gempa (UPDATE) Mag:5.1, 11-Jan-23 14:59:23 WIB, Lok:2.64 LS, 137.02 BT (Pusat gempa berada di darat 44 km Timur Laut Waropen), Kedlmn:60 Km Dirasakan (MMI) III Nabire,” tulis BMKG di akun Twitter @infoBMKG.

    Baca juga:  Mendagri Tito ke DPR RI: Kalau Papua Barat Daya Mau Disahkan, ya Cepat

    Belum ada laporan kerusakan bangunan dan korban akibat gempa bumi ini.

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat bersama Forkopimda Tinjau Lokasi Ketahanan Pangan di Fakfak

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir,S.I.K.,M.T.C.P. bersama PJ. Gubernur Provinsi Papua Barat beserta Forkopimda Provinsi Papua Barat melakukan peninjauan lokasi ketahanan...

    More like this

    Petrus Kasihiw: Kunjungan Paus Fransiskus ke RI Momen Monumental bagi Umat Katolik

    Papua Barat Daya,LinkPapua.com - Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik Dunia, melakukan kunjungan apostolik bersejarah...

    Kubu Deta Protes KPU Paniai, Klaim Ada Pelanggaran Proses Calon Independen

    PANIAI,linkpapua.com- Kubu pasangan Deki Degei - Esau Tatogo (Deta) memprotes proses penerimaan calon independen...

    Yanni Digadang Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, PFM: Sangat Layak

    MANOKWARI,linkpapua.com-Ketua Partai Gerindra Papua Yanni digadang menjadi salah satu kandidat kuat di kabinet Prabowo...