26.3 C
Manokwari
Sabtu, November 23, 2024
26.3 C
Manokwari
More

    Kasus Gagal Ginjal Anak, Dinkes Papua Barat Ingatkan Tiga Obat Ini Tak Layak Konsumsi

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua Barat mengingatkan masyarakat tiga obat yang mengandung cemaran etilen glikol (EG) dan dietilen glikol (DEG) melebihi ambang batas aman.

    “Sudah ada dari Kepala BPOM RI (Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan, Penny K. Lukito) yang mengeluarkan obat yang sudah diteliti dan ada yang aman dan di atas ambang batas aman. Ada tiga yang melebihi ambang batas dan tidak aman untuk dikonsumsi,” kata Kepala Dinkes Papua Barat, Otto Parorongan, kepada wartawan, Senin (24/10/2022).

    Baca juga:  Legislator PB Musa Dowansiba Soroti Tambang Emas Ilegal di Manokwari: Bencana Besar Mengintai Kita

    Tiga jenis obat itu, yakni Unibebi Cough Sirop, Unibebi Demam Sirop, dan Unibebi Demam Drops.

    Baca juga:  Nataniel: Jika tak Dilantik Jadi Fungsional, 11 November Saya Pensiun

    Sejumlah pihak telah berupaya untuk menghentikan penjualan obat tersebut. Dengan adanya surat edaran dari BPOM, ketiga obat itu tidak boleh sementara dikonsumsi.

    Baca juga:  Sah! UMP Papua Barat Jadi Rp3,2 Juta, Berlaku 1 Januari 2022

    Mengenai data kaitan dugaan pasien gagal ginjal pada anak, Otto mengaku belum mendapatkan laporan dari kabupaten/kota. Namun, pihaknya akan melakukan cek ke rumah sakit untuk memastikan. (LP9/Red)

    Latest articles

    Kapolda Papua Barat bersama Forkopimda Tinjau Lokasi Ketahanan Pangan di Fakfak

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com-Kapolda Papua Barat Irjen Pol. Johnny Eddizon Isir,S.I.K.,M.T.C.P. bersama PJ. Gubernur Provinsi Papua Barat beserta Forkopimda Provinsi Papua Barat melakukan peninjauan lokasi ketahanan...

    More like this

    Pengusulan Matret Kokop Sebagai Bupati Teluk Bintuni Segera Diajukan ke Kemendagri 

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com- DPRK Teluk Bintuni selesai menggelar rapat paripurna istimewa pemberhentian Bupati Teluk Bintuni...

    Dorong Partisipasi Pemilih di Pilkada, KPU Teluk Bintuni Gelar Jalan Santai

    TELUK BINTUNI,LinkPapua.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Teluk Bintuni menggelar kegiatan jalan santai...

    Gelar Jalan Sehat, KPU Manokwari Sosialisasikan Pilkada ke Masyarakat  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Dalam rangka sosialisasi Pemilihan Kepala Daerah Bupati dan Wakil Bupati Manokwari tahun...