26 C
Manokwari
Sabtu, April 19, 2025
26 C
Manokwari
More

    Tindak Pelanggar Protokol Kesehatan, Polres Teluk Bintuni Gelar Operasi Yustisi

    Published on

    Bintuni-  Polres Teluk Bintuni melakukan operasi yustisi, di area lampu merah, Senin (5/10/20).

    Kapolres Teluk Bintuni, AKBP Hans Rachmatulloh Irawan, SIK , mengatakan pihaknya akan melakukan melakukan operasi yustisi setiap hari dan berpindah-pindah lokasi operasi.

    Operasi yustisi tujuannya untuk menigkatkan kedisiplinan masyarakat dalam pengunaan masker.

    Baca juga:  Triwulan III 2022, DPB Teluk Bintuni Berkurang 4.757 Pemilih

    “Mungkin pada masa pandemi yang pertama, masyarakat diimbau cepat sekali menggunakan masker, sedangkan covid-19 gelombang ke dua agak sedikit sulit, tetapi kita tidak ada henti-hentinya mengimbau utuk menyadarkan masyarakat bahwa corona itu ada, karna masih sebagian besar masyarakat mengatakan corona tidak ada, ” terang Kapolres.

    Baca juga:  Yo Join Disambut Ribuan Pendukung di Sumuri, Anisto: Kita di Ambang Kemenangan  

    Dirinya menambahkan dalam operasi yustisi yang telah dilakukan sebelumnya, rata-rata pelanggar setiap harinya 50 sampai 70 masyarakat.

    Sangsi bagi warga yang tidak menggunakan masker masih sebatas pembinaan, dengan menyanyikan lagu-lagu kebangsaan Indonesia Raya

    Baca juga:  Gerindra Teluk Bintuni Suarakan Pemilu Damai: Jangan Ada Hoaks-Ujaran Kebencian

    Selain menertibkan warga yang tidak menggunakan masker, operasi yustisi juga mewajibkan warga menggunakan helm serta memiliki kelengkapan surat kendaraan.

    ” Operasi Yustisi akan terus dilakukan,  hingga covid-19 sudah dinyatakan berakhir,” pungkas Kapolres. (LPB5/red)

    Latest articles

    Pembalap Papua Barat Fadhil Musyavi Curi Perhatian di Mandalika Racing Series...

    0
    MANOKWARI, LinkPapua.com - Muhammad Fadhil Musyavi, pembalap muda asal Papua Barat, sukses mencuri perhatian publik balap nasional lewat debut impresifnya pada seri pertama Mandalika...

    More like this

    Satlantas Teluk Bintuni Gelar Operasi 21 Stasioner, 20 Kendaraan Terjaring

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com - Sebanyak 20 kendaraan terjaring dalam Operasi 21 Stasioner yang digelar...

    Sidang Korupsi Jalan Simai-Obo, Saksi Akui Pinjamkan Perusahaan demi Cairkan Dana Proyek

    MANOKWARI, LinkPapua.com – Fakta terungkap dalam sidang dugaan korupsi proyek pembangunan jalan Kampung Simai-Kampung...

    Polairud Teluk Bintuni Gencarkan Patroli-Imbauan Cuaca Ekstrem ke Nelayan

    TELUK BINTUNI, LinkPapua.com – Menghadapi cuaca ekstrem yang belakangan tak menentu, Satuan Polisi Air...