26.3 C
Manokwari
Rabu, Mei 8, 2024
26.3 C
Manokwari
More

    Ketum Kowani: Kerajinan Tangan Pulau Mansinam Perlu Perhatian Pemerintah

    Published on

    MANOKWARI, Linkpapua.com – Ketua Umum Kongres Wanita Indonesia (Kowani), Giwo Rubianto Wiyogo, meminta pemerintah memberikan perhatian kepada pengrajin di Pulau Mansinam, Kabupaten Manokwari, Papua Barat.

    Menurutnya, dari kualitas sudah bisa menembus pasaran, tetapi memang masih perlu pendampingan dari pemerintah dari segi kuantitas dan pemasaran.

    Baca juga:  Saksi Golkar Kembali Pertanyakan Rekapitulasi Suara Dapil 1 Manokwari  

    “Kreasi yang dipadu baik warna dan kreasinya tentu lebih dapat tingkatkan dari sisi kualitas bisa dipasarkan lebih baik,” kata Giwo, saat mengunjungi Pulau Mansinam, Kamis (9/6/2022).

    Baca juga:  Polres Manokwari Tertibkan Balapan Liar, 68 Sepeda Motor Diamankan

    Giwo berujar, bukan hanya masalah pelayanan kesehatan saja, tetapi juga pemberdayaan perempuan perlu ditingkatkan.

    “Peningkatan ekonomi perlu sehingga bisa membantu suami dalam memenuhi kebutuhan ekonomi,” paparnya.

    Ia melanjutkan, kualitas kerajinan perempuan di Mansinam sudah cukup baik, tetapi belum bisa membuat standar harga kerajinan yang dibuat.

    Baca juga:  Dideadline Hingga Oktober, Pemkab Manokwari Belum Dapat Lahan Pengganti RPH

    Pada side event W20, delegasi melakukan kunjungan ke sejumlah tempat termasuk Mansinam. Dalam kesempatan ini, Ketua Umum Kowani dan sejumlah delegasi W20 melepas 140 penyu ke laut. (LP9/Red)

    Latest articles

    Hermus Indou Temui Warga Mansaburi yang Terdampak Banjir Kali Wariori

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou Rabu (8/5/2024) menemui puluhan warga kampung Mansaburi distrik Masni yang terdampak banjir kali Wariori. Hermus dihadapan warga menyampaikan...

    More like this

    Hermus Indou Temui Warga Mansaburi yang Terdampak Banjir Kali Wariori

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou Rabu (8/5/2024) menemui puluhan warga kampung Mansaburi distrik...

    Harga Tomat Tembus Rp55.000 per Kilogram di Manokwari

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Harga tomat mengalami kenaikan signifikan di Kabupaten Manokwari, Papua Barat. Faktor...

    STIKIP Muhammadiyah Manokwari Buka Pendaftaran Maba Gelombang Kedua

    MANOKWARI, LinkPapua.com - Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STIKIP) Muhammadiyah Manokwari membuka penerimaan...