27.1 C
Manokwari
Minggu, Mei 19, 2024
27.1 C
Manokwari
More

    Demo tolak Otsus jilid II kembali terjadi

    Published on

    Manokwari- Sekelompok massa menggelar aksi di Manokwari pada Rabu (30/9/2020). Mereka menolak kebijakan otonomi khusus jilid II yang saat ini didorong pemerintah pusat dan daerah.

    Aksi massa terkonsentrasi di Fanindi Pantai, tepatnya samping Swiss-Belhotel. Dalam orasinya, para pendemo meminta Otsus jilid II tidak dilanjutkan.

    Baca juga:  Satu Tersangka Ditangkap, Polresta Manokwari Kejar DPO Pelaku Penganiayaan di Blagor

    Menurut mereka Otsus yang diluncurkan pemerintah pusat sejak tahun 2001 hingga saat ini gagal. Selama berjalan 20 tahun kebijakan Otsus dianggap tidak mensejahterakan masyarakat Papua.

    Baca juga:  Refleksi Akhir Tahun, DPD BKPRMI Gelar Diskusi Pemuda

    Karena polisi tidak ijinkan massa berorasi di jalan raya, akhirnya mereka melakukan longmarch menuju kantor MRP di Sowi Gunung.

    Baca juga:  Gandeng REI, Pemkab Manokwari Bedah Rumah di Kampung Bakaro

    Di kantor ini pun massa hanya bisa melakukan orasi di jalan masuk pemukiman warga, sampai akhirnya mereka membubarkan diri dengan tertib. (LPB7/red)

    Latest articles

    Hadiri Pelantikan Pengurus KKST Manokwari, Hermus Akui Eksistensinya  

    0
    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou menghadiri pelantikan periode 2023-2028 dan Rapat Kerja (Raker) Kerukunan Keluarga Sulawesi Tenggara (KKST) Manokwari Minggu (19/5/2024) Sore di...

    More like this

    Hadiri Pelantikan Pengurus KKST Manokwari, Hermus Akui Eksistensinya  

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Bupati Manokwari Hermus Indou menghadiri pelantikan periode 2023-2028 dan Rapat Kerja (Raker)...

    Setelah Dilantik, Anggota PPD se Manokwari Ikuti Orientasi Tugas

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Puluhan Panitia Pemilihan Distrik (PPD) se Manokwari mengikuti masa orientasi tugas yang...

    Pasca Autopsi, Penyebab Meninggalnya Yahya Mulai Terkuak

    MANOKWARI, Linkpapua.com- Misteri penyebab meninggalnya Yahya Sayori yang ditemukan meninggal dunia di hutan Anggori...